Setiap luka punya cerita. Begitu pun dengan luka hati yang memiliki sederet kisah dan kenangan.
Beberapa orang memilih untuk menyimpan luka dengan alasan bodoh masih senang mengingat kisah dari luka tersebut. Tapi beberapa yang lainnya justru berusaha mati-matian untuk mengobati lukanya dan menjalani hidup menjadi pribadi yang jauh lebih kuat.
Seluruh manusia berhak mendapat kebahagian. Dan memang sudah seharusnya mereka melupakan kenangan pahit dan menggantinya dengan kisah manis.
Tangis kesakitan akan menjadi tangis bahagia pada waktunya.
Tuhan menciptakan manusia untuk berpasangan agar mereka bisa saling mengobati dan belajar dari kesalahan masing-masing untuk tidak melakukannya lagi.
Jika akan ada cahaya setelah kegelapan. Lalu ada warna setelah mendung. Maka sudah seharusnya ada tawa setelah tangisan.
Ini bukan tentang siapa yang memiliki luka lebih dalam. Tapi ini tentang siapa yang lebih berusaha untuk mengobati lukanya.
*****
Hei, beloved.
Udah lama banget ga liat-liat wattpad nih, kangen nulis hehe.
Ini cerita kedua aku yang bener-bener beda dari undercover.
The right one itu ambil latar tempat ibukota Indonesia (Jakarta), jadi dari segi bahasa, sikap, sifat, dan cara omongan tokohnya itu beda jauh sama under cover yang bahasanya kaku dan sangat baku.
Well, kenapa beda? Karena menurut aku yg latar belakangnya Indonesia dan dibaca sma orng Indonesia itu biasanya suka cepet dapet feel-nya. Kalo aku sih gitu ya.
Cerita ini juga dapet bantuan cover dari author keren @venusyura thankies, babe :*
Well, part 1 aku post minggu depan. Ini Cuma trailer aja klo ibarat film wkkw.
See u next week
KAMU SEDANG MEMBACA
The Right One
Любовные романы[Completed] Kisah tentang pencarian satu orang yang tepat.