BERCERITA TENTANG KELUARGA MASING-MASING.
••••
Senin, 27 November 2006
Selama Naura di rumah sakit, Nathan selalu saja menjenguknya. Mereka semakin dekat, padahal Naura berusaha untuk tidak dekat dengan Nathan. Tapi, Nathan lah yang selalu mendekati Naura.
Naura tidak punya alasan lagi untuk menjauh dari Nathan. Karena, kejahatan Amel juga sudah lenyap. Nathan dan Amel juga tidak berpacaran. Jadi, pada akhirnya Nathan dan Naura pun semakin dekat.
Seminggu yang lalu, Naura sudah masuk sekolah. Karena, ia sangatlah bosan dirumah terus. Padahal perutnya masih belum sembuh total. Tapi, Naura tetap memaksa untuk masuk sekolah.
Nathan dan Naura pun semakin dekat. Mereka sering ngobrol berdua, bercanda, bahkan jalan bareng.
...
09.30 WIB - Istirahat di Sekolah
"Nath, gue dan Theo gak pulang bareng sama lo ya" ucap Samuel
"Kenapa?"
"Kita ada urusan" ucap Samuel
"Urusan apaan sih? Sok sibuk banget, najis" ucap Nathan
"Kepo deh" ucap Theo
"Kalo begitu lo harus nganterin Naura pulang, Nath" ucap Naya
"Lah? Kan aku bisa pulang sama kamu" ucap Naura
"Maaf, Na. Aku ada urusan OSIS dan pulangnya sore. Gak mungkin kan kamu nungguin aku" ucap Naya
"Lagian, kak Bagas juga gak bisa jemput kan? Apalagi kak Bagus. Ya satu-satunya kamu pulang sama Nathan. Gpp kan, Nath?" tanya Naya
"Iya gpp"
"Yaudah deh" ucap Naura
Naya, Theo dan Samuel saling tatap dan tersenyum.
▪▪▪
12.35 WIB
"Hati-hati ya kalian berdua" ucap Naya
"Iya"
Naura dan Nathan masuk ke dalam mobil. Tak lama, Nathan pun melajukan mobilnya.
...
*Perjalanan*
"Na, kamu sibuk gak? Maksud gue, lo ada mau pergi gak setelah ini?" tanya Nathan
"Enggak ada. Kenapa?" tanya Naura
"Kita ke pantai dulu yuk. Tenang, nanti gue izin ke kakak lo" ucap Nathan
"Okee"
...
*Pantai*
Nathan dan Naura baru saja sampai di pantai.
"Kenapa ya setiap aku kesini, ngerasa nyaman aja gitu. Tenangggg" ucap Naura menghirup nafasnya.
"Iya gue juga gitu. Yaudah yuk kita duduk di tempat biasa" ucap Nathan
"Kita beli es kelapa dulu. Aku haus banget" ucap Naura
"Oh oke"
Mereka pun langsung pergi ke tukang es kelapa.
"Es kelapa 2 ya pak" ucap Nathan
"Oke mas"
"Sepi ya. Cuma ada beberapa orang" ucap Nathan
KAMU SEDANG MEMBACA
ThanUra [BERSAMBUNG...]
Novela Juvenil[CERITA INI SUDAH SELESAI. NANTIKAN KELANJUTAN CERITANYA DI THANURA 2] MOHON MAAF JIKA BANYAK TYPO. HARAP DI MAKLUM YA GUYS. HEHEHE. NANTI PASTI DI PERBAIKI KOK 😊 // Dalam suatu hubungan, kepercayaan itu penting. • Bagaimana dengan kisah cinta Na...