7

1.2K 42 0
                                    

Sebaik-baiknya kamu menyimpan rahasia, kamu tak akan tau seberapa lama rahasia itu akan tetap menjadi rahasia. Apakah hingga kamu siap mengungkapkannya atau bahkan sebelum kamu siap, orang lain telah mengukapnya.

Someone_

----

Happy Reading Guys 😉

"Kamu mau tahu yang sebenarnya, aku beri tau sekarang. Apa yang kamu, keluargaku, dan seluruh orang di dunia ini tidak ketahui tentang adikku ini yang hanya aku dan kedua sahabatnya yang tahu. Adikku sejak SMP sudah berkerja di cafe milik orangtua temannya, dia bukan bekerja karena papa gak bisa membiaya'i kami. Dia bekerja dan gajinya dikumpulkan hingga saat dia kelas smp 2 dia sudah bisa membuka flower shop dengan uang jernih payahnya sendiri dan saat kelas sma 2 dia sudah bisa membuka cake shop. Jadi hingga sekarang dia sudah membuka flower shop dan cake shop menggunakan uang jernih payahnya sendiri dan sebentar lagi dia akan membuka cake shop baru dan apakah orang seperti adikku masih bisa kau bilang anak yang manja dan masih bergantung kepada orang tuanya, hah? Itupun hanya aku yang di beri tahu flower shop dan cake shop yang didirikannya, kamu dan semua yang berada disini pasti akan lebih kaget lagi kalau tau apa nama flower shop dan cake shop yang didirikannya. Bahkan aku yakin perusahaanmu pasti pernah menggunakan jasa flower shopnya untuk mendekorasi pesta-pesta perusahaanmu dengan bunga dan aku juga bisa menjamin perusahaanmu juga pasti pernah membeli entah cup cakenya atau kue lainnya," Ucap Kenny.

"Cih, cerita karangan juga masih kamu banggakan." Cecar Nathan.

"Lo tau, kenapa dia gak masuk pas ospek, hah?" tanya Kenny dengan membentak.

"Kan lo bilang dia itu sakit dan menjemput papanya," jawab Nathan enteng.

"Lo tau kenapa dia sakit?" tanya Kenny lagi yang emosinya sudah mulai stabil.

"Apa peduli gue!" jawab Mathan dengan nada cueknya.

"Argh, lo itu benar-benar keterlaluan. Lo itu memang cowok terbrengs*k yang pernah gue kenal!" bentak Kenny dan langsung melayangkan tinjunya.

Bugh .... "Itu untuk lo, karena lo brengs*k!"

Bugh .... "Itu untuk lo, karena lo udah buat adik kesayangan gue nanggis!"

Bugh .... "Itu untuk lo b*st*rd, karena lo memang pantas mendapatkannya!"

"Kenny sudah cukup!" ucap Edward yang menahan Kenny dan di bantu oleh Eizel.

"Gak pa, uncle dia itu perlu dikasih pelajaran. Fenny sakit karena apa? Karena Fenny membuat cup cake. Fenny membuat sendirian, pegawainya di suruh pulang karena sudah larut malam. Fenny membuat cup cake pesanan Alvanno university dan dia cowok br*ngs*k itu malah bilang aku menceritakan kebohongan, lo pergi deh jauh-jauh dari kehidupan adik gue! Gue gak akan biar kan pertunangan ini terjadi, dasar sombong. Apa sih yang lo sombongkan itu hah? Bahkan aku yakin hingga lo lulus kuliah lo masih di biaya'i bonyok lo, lo dengan teganya membuat adik kesayangan gue menanggis lagi setelah sekian lama tak menanggis. Asal lo tau, kehidupan lo bahkan gak ada apa-apa di bandingkan kehidupan adik gue! Adik gue udah menderita sejak kecil, asal lo tahu aja! Apakah gak cukup penderitaan yang dialaminya dari kecil sampai harus kedatangan iblis sepertimu!" teriak Kenny.

"Apaan adik lo hidupnya bebas, sementara gue hidupnya selalu diatur!" balas Nathan dengan sinis.

"Hahaha, lo tau gue ketawa. Hidup lo hanya di atur aja sudah menggelu, kalau lo ngalami kehidupan adik gue mungkin lo sudah depresi ya!" ejek Kenny.

"Ngapain depresi, orang kehidupan adik lo baik-baik aja tanpa ada masalah gitu," ucap Nathan.

"Lo aja yang gak tahu masalah yang di hadapi adik gue, gimana rasanya kalau lo gak punya nyokap, hah? Terus sejak datang ke dunia ini lo gak pernah ketemu nyokap lo, lo diasuh dengan nyokap tiri lo. Dan lo di fitnah dengan saudara tiri lo, lo di benci sama keluarga besar nyokap tiri lo. Lo diasingkan di keluarga, saat-saat terpuruknya Fenny hanya ada gue dan kedua sahabatnya. Keluarga besar bokap gue sih gak ada masalah sama Fenny, tapi mana mungkin mereka gak kerja dan menemani Fenny terus. Karena apa, kalau mereka menemani Fenny terus mereka dapat uang dari mana untuk biaya hidup keluarga mereka?" ucap Kenny.

***

Terima Kasih sudah membaca # maaf banyak typo # kritik kalian selalu ku tunggu # btw... maafin author yang imut ini ya *plak* narsis banget sih lo thor, ya pokoknya kalian maafin athor ini aja deh.

Wkwk...

Karena apa ?

Karena analogi author ini yang gak nyambung, namanya juga baru novel pertama yang diberi analogi. Novel-novel karya author ini yang sebelumnya belum pernah ada analoginya :v

The Truth (Revisi)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang