Hujan senja ini begitu filsafatis
Menasehatiku dalam menungguku tercenung
Dengan aksara puitik berlarik-larik
Filosofis sentris necis berbaris
Meski ia menidurkan matahari pada ranjang pilu
Bermendung se gunung kelam menghitam
Sebelum titah perintah turun dari langit.Hujan kali ini mengajak angin menghampiriku
Membujuk rayu mendayu sendu
Dengan bait-bait sajak bijak
Dalam lamunanku merajalela
Menyekat pekat kalbu merindu
Pada raut baur nirmala pualam sempurnaHujan senja ini begitu puitik
Rintik membisik lirik dramatik
Sajak-sajak mistika romatika
Percintaan semuku pada dewi kebijakan
Dialah Pradnya Paramitha yang ku puja.Kemiling_24012017_ssvanbeuteles
Thanks to keluarga Gbspirit
she_harz
d99tik
hitamblack
kattryans
Achik36
anggaraini86
Parikesit_Dewangga
Arielladaliana
bli_aryo
nona-hujan
Mohabatin
Annakatresna12
Anie_SK
febyfaridha
RigeL9
novrinputri
Magandra
Hmmm siapa lagi ya anak gbs1...maaf gak hafal siapa tersebut dibawah ini, berbaur dg kawans yang lain...
sayhellode
Izna_19
B_Skyy
LaniMaulani
Niakarunia93
NyJeffrey
JuliaRosyad9
deceitfultrickster
RezaHasan
Chocomini
chocoffee98
mia_ayura
SusanArisanti
Yeerha
Suitou
sorashota
whiteroses_KK
megakhaerani
DeliaPutri4
Pewe_kive
naluchan09
cassiopiaa
MynameisMoer
Rachmalia_9
renaldondona
MuhammadIkbalg
vzuhrufa
Dan lain- lain yang tidak cukup.disebut semua...Semangat menulis dan salam literasi dari pedalaman Borneo.
😍😍😍😍😍
KAMU SEDANG MEMBACA
KASAK KUSUK DALAM KELAMBU
Poetry# 1 Dalam Poem 17-01-2022 #1 Dalam Satire 19 -01-2022 #2 Dalam Antologi 16-01-2019 #5 Dalam Poem 16-01-2019 #8 Dalam Sajak 16-01-2019 #1 Dalam Satire 08-07-2018 #3 Dalam Satire 10-05-2018 #12 dalam poetry 11-02-2017 #13 dalam poetry 06-02-2017 #18 d...