Diggie (Timekepeer)

14 4 0
                                    

Para pelajar dan ilmuwan dari seluruh dunia diketahui akhirnya berkumpul di kota Antoinerei.

Ditempat itu pula tempat dimana Diggie yang terabaikan tinggal.

Banyak orang yang sama sekali tidak melirik Diggie karena ukurannya yang sangat kecil dan tidak berguna, bahkan ia diremehkan seperti makhluk tidak punya peran apa apa.

Sampai suatu hari, Diggie melakukan penelitian kronosains, dimana ia bisa memanipulasi waktu dan membentuk alat tersebut seperti sebuah jam yang disebut dengan sarang waktu.

Orang orangpun mulai melirik Diggie karena penemuannya itu.

Diggie sangat cinta kepada jam, karena ia percaya bahwa didalam mekanisme yang kecil itu, tersimpan banyak rahasia yang masih bisa dijelajahi.

Dengan menggunakan sarang waktu, Diggie dapat mengontrol jalannya waktu, baik menuju kemasa lalu maupun masa depan.

Ia juga dapat melepaskan teman temannya yang terkena belenggu fisik waktu dan membawa mereka bersama sama.

Walaupun imut, kalian jangan pernah sekali kali membuat Diggie marah, karena jika itu terjadi, bersiaplah untuk merasakan hoot hoot bom waktu miliknya.

Walaupun imut, kalian jangan pernah sekali kali membuat Diggie marah, karena jika itu terjadi, bersiaplah untuk merasakan hoot hoot bom waktu miliknya

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Lore Hero MLBBTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang