Aku berjalan bersama Deeka menjauhi Niel, dan ia masih menatap kami. Tiba tiba Niel berteriak mengatakan sesuatu.
"Hey kak! Aku suka sama kakak!" katanya.Sontak aku pun berhenti dan melepaskan dekapan Deeka. Aku berbalik meliht Niel.
Ok kali ini aku sedang bingung, aku berjalan kearah Niel dan Deekaia masih melihatku dari tempat kita berhenti tadi.
Langkah kakiku tiba tiba berhenti di tengah tengah, aku berbalik menatap Deeka raut wajahnya sangat sedih dan itu membuatku tidak tega untuk meninggalkannya. Tapi disisi lain aku melihat Niel, ia masih berdiri dengan wajah penuh harapan agar aku pergi ke pelukannnya. Tapi ahhhh aku sangat bingung.
Saat ini aku sedang berdiri di tengah tengah berdiri diantara mereka berdua, kejadian itu disaksika oleh semua warga sekolah yang ingin pulang. Astaga saat ini kami jadi pusat perhatian.
Dan jeng jeng Erik pun juga hadir disitu, ia berjalan kearahku melewati Niel. Ia memelukku!!! Arrgghh bayangkan saat ini tiga pria sedang ada bersamaku.
"Gausah milih diantara mereka kak, kakak pilih aku aja" katanya dengan senyuman yang ia tampilkan setiap kali bertemu denganku.
Aku hanya diam. Ok aku melihat kearah mereka bertiga dan mataku menangkap lelaki itu Arkan!! Arkan hanya menyaksikan drama yang terjadi ini bersama pacarnya.
Dan akhirnya aku memutuskan untuk pergi! Aku berlari meninggalkan mereka dengan kata maaf!
Sudahh sudah jauhh! Aku sudah menjauh dari mereka bertiga.
***
KAMU SEDANG MEMBACA
FALL FOR YOU [✔️]
Short Story[Truestory] Bab sudah Selesai. Ini kisah tentang bagaimana terciptanya hubungan yang sangat rumit. Jihan, ia menyukai teman sekelasnya bernama Arkan, miris sekali sayangnya Arkan sangat membencinya, alasannya entahlah tidak ada alasan khusus, lalu...