20.

615 12 0
                                    

Bersyukurlah atas apa yang sudah di dapatkan sesungguhnya itu adalah hal yang sudah di tetapkan.

~Clarista~

Clarista sudah bisa untuk melakukan kegiatan rutinitasnya, bersekolah dan melakukan hal-hal lainya,dia pun teringat sesuatu bahwa dia memiliki teman-teman, tetapi clarista masih belum bisa mengingatnya, dan dia merasa di dalam hatinya seperti ada hubungan dekat dengan mereka, akhirnya clarista memberanikan diri untuk menjadi grup WhatsApp di handphone nya. Dia pun mengetik sebuah pesan.

"Assalamu'alaikum"
Clarista

"Waalaikumsalam clar ada apa?"
Rara

"Waalaikumsalam iya kenapa clar?"
Sari

"Insyallah sekarang aku sudah bisa masuk sekolah kok"
Clarista

"Beneran?"
Rara

"Iya beneran"
Clarista

"Yey anggota kita lengkap jadi empat gyss"
Sari

"Yang satu siapa?"
Clarista

"Dewi kamu pasti engga ingat jadi nanti kita kenalin di sekolah okee"
Sari

"Okee yaudah aku berangkat dulu ya assalamu'alaikum"
Clarista

"Waalaikumsalam"
Sari

"Waalaikumsalam"
Rara

Di balik chat grup antara clarista dengan sahabatnya, sari dan rara sedang merencanakan sesuatu di chat pribadi nya.

"Ra kita hadiahin apa ya?"
Sari

"Buket bunga gitu?"
Rara

"Masa buket bunga doang sih yang lain apa, barang kesukaan dia apa kamu tau ngga?"
Sari

"Dia sih suka boneka"
Rara

"Nah gimana kita beli buket bunga tapi ada boneka beruangnya di tengah-tengah bunga itu"
Sari

"Aneh ih jangan gitu mendingan buket bunga sendiri trus boneka nya di kasih pita"
Rara

"Boleh juga sih yaudah buruan berangkat keburu sama Clarista nanti"
Sari

"Yaudah assalamu'alaikum"
Rara

"Waalaikumsalam"

Mereka ternyata merencanakan sebuah kejutan untuk clarista.

Sari dan rara sudah sampai di sekolah sebelum kedatangan clarista mereka segera menuju ke toko bunga di samping sekolahnya ya jarak nya memang dekat dan masih untung juga di sana menyediakan boneka kecil.

"Di sana ada boneka juga tapi kecil gimana?" Sari

"Udah gapapa lagian udah mepet banget ni" Rara

"Mbak beli buket bunga yang ini sama boneka beruang warna putih yang kecil" Sari

"Saya kasih buket bunga yang cantik untuk sahabat nya ya?" Tanya mbak penjual

My Gus ArhanTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang