Biodata Narasumber :
Nama: Bella Isnawati
Ttl: Tasikmalaya, 23 Mei 2001
Kegiatan: untuk saat ini mungkin lebih ke nulis- nulis sih
Karya yang sudah terbit:Antologi Cerpen :
1. Tentang Rasa (laditri karya)
2. My Love Diary (Naisastra Media)
3. The True love AKAD (Nusantara Menulis)
4. Heroine (ZA Publisher)
5. Nano-nano story (Laditri karya)Antologi puisi :
1. Di mana ada kisah di situ ada cinta (Guepedia)Novel :
1. Markas Baru (ebook indo)
2. Dalam Cinta Diamku (proses)Wattpad :
1. My Sweet Dosen
3. Perih (cerita singkat)Akun Sosmed :
Wp : @bellaisnawati
IG : @iznawathy_23
FB : Bella IsnawatiMateri :
Assalamualaikum. Selama malam semua 😊 mungkin udah ada Yang pada kenal sama aku ya hehehe. Terima kasih untuk para admin yang sudah mengizinkan aku 🙏🏻
Apasih yang terbenam dalam pikiran teman-teman ketika di tanyai mengenai apa itu cerpen? Pasti jawabannya cerita pendek. Yap betul CERPEN merupakan sebuah cerita pendek.
Cerpen merupakan suatu karya sastra yang membahas tentang kisah dengan seluk beluknya serta merupakan suatu karangan yang bersifat fiktif dan memiliki isi tentang kehidupan seseorang yang diceritakan dalam tulisan yang singkat, ringkas dan fokus terhadap salah satu tokoh saja.
Cerita pendek yang memang seru untuk di baca dengan hanya sekali duduk dan dalam waktu yang singkat. Nah pada kali ini aku akan memberikan tips&trick dalam membuat cerpen.
Sebelum lanjut ke langkah-langkah menulis cerpen, mari kita ketahui terlebih dahulu ciri-ciri serta fungsi dari sebuah cerpen.
CIRI-CIRI CERPEN 👇
1. Jumlah kata dalam cerpen kurang dari sepuluh ribu kata. Kebanyakan cerpen itu minimal 1500 kata dan maximal 3000 kata.
2. Menggunakan kata-kata yang sederhana dan mudah dipahami oleh pembaca.
3.Memiliki satu alur serta pada umumnya menggambarkan satu kejadian saja.
4.Pada umumnya cerpen menceritakan suatu kejadian dalam kehidupan sehari-hari.
5.Penokohan dalam cerpen haruslah sederhana serta singkat, dan tidak mendalam.
6.Tokoh yang digambarkan dalam sebuah cerpen mengalami masalah hingga pada penyelesaiannya.
7.Bentuk tulisan atau jalan cerita yang singkat dan lebih pendek dari novel.
8.Memiliki kesan dan pesan yang terdapat dalam cerpen.Nah di atas itu adalah sebagian ciri-ciri dari sebuah cerpen 😊
Baiklah sekarang kita langsung ke fungsi dari sebuah cerpen.
FUNGSI SASTRA DALAM CERPEN 👇
1.Dapat memberikan rasa senang dan gembira, serta dapat menghibur bagi para penikmat dan pembacanya (Rekreatif).
2.Dapat mengarahkan serta mendidik bagi para pembaca yang dikarenakan nilai-nilai yang terkandung di dalam cerpen tersebut (Didaktif).
3.Dapat memberikan keindahan bagi para pembacanya (Estetis).
4.Dapat memberikan pesan moral yang baik dan tidak baik bagi para pembaca (Moralitas).
5.Dapat dijadikan teladan bagi para pembacanya karena dalam cerpen haruslah mengandung ajaran agama (Religius). Dalam artian ketika kita menulis cerpen yang lebih menjorong ke Agama.Nah, setelah kita mengetahui ciri-ciri dan fungsi dari cerpen mari kita pahami pula langkah-langkah menulis cerpen. Agar kita dapat menulis cerpen dengan benar serta menarik maka tidak salahnya kita mengetahui dan mengikuti langkah-langkah menulis cerpen berikut.
LANGKAH-LANGKAH MENULIS CERPEN
KAMU SEDANG MEMBACA
Ilmu Sastra
Non-FictionSegalanya tentang sastra Resapi Pelajari Materi diambil dari beberapa sumber