Bincang Menulis KSGK

652 28 2
                                    

Biodata Narasumber :

Nama: Denesa Ekalista
Nama pena: Dama Senja Baswara
TTL: Tanjungpinang, 21 Agustus 2002
Umur: 16 menuju 17 wkwk
Profesi : Pelajar
Status: Single
Agama: Buddha
Sekolah: SMA Negeri 2 Singkep
Asal: Singkep, Lingga, Kepulauan Riau
Hobbi:
Membaca buku, menulis(Yaa kdang ada angin malasnya juga sih) 😂, sama suka nari
Riwayat pendidikan:
- TK. Handayani
- SD Negeri 004 Singkep
- SMP Negeri 2 Singkep
- SMA Negeri 2 Singkep

Awal mula menulis:
Gak ingat sih awalnya kapan mungkin sejak SMP pernah membuat puisi cuma plg itu tugasnya sekolah, tpi awal mulanya bergelut sama dunia literasi ini Januari 2019, aku masih amatiran kok heh.

Akun Sosmed
FB: Denesa Ekalista
Ig: @denesaekalista_
WA: 081365311168
Line: dn_dreamer

Kelahiran dan Keluarga

Denesa Ekalista lahir di Tanjungpinang, 21 Agustus 2002. Papaku bekerja sebagai seorang wirausaha sedangkan mamaku seorang IRT. Tumbuh besar di Dabo Singkep, Kab. Lingga.

Pendidikan

Denesa Ekalista menyelesaikan pendidikan taman kanak-kanaknya di TK. Handayani dan menempuh sekolah dasar di SDN 004 Singkep. Lalu ia melanjutkan pendidikannya di SMP Negeri 2 Singkep dan sekarang ia bersekolah di SMA Negeri 2 Singkep.

Prestasi:
- Juara 1 dari kelas 1 SD s/d sekarang ( gak tau yang semester baru ini😂 ambil raportnya tgl 29. Doain ya kalau dapat juara 1 lagi kita makan-makan online😂)
-Juara 2 Event cipta puisi tema sahabat oleh Mandiri Jaya Tulungagung
- Penulis terpilih di beberapa event-event puisi

Karya-karya:
Untuk karya masih belum ada antologi solo
Karyanya masih termuat dalam antologi bersama
- Separuh lembaran hidup
- Memungut tapakmu
- Sepasung tangan yang terpasung
- Sebait kata cinta
- Kanopi mimpi
- Untaian Asa
- Menenun rinai hujan
- Sajak Kekasih
- Aku, kamu, dan intuisi kata
- Hi Friends
- Melintasi masa

Kegiatan harian

Karena saya seorang pelajar yang pastinya gak jauh dari sekolah, ya. Hehe (bukan belajar kok saya gak rajin😆). Biasanya kegiatan harian saya dipenuhi dengan jadwal" kegiatan di sekolah dan di vihara.
Kadang ekskul di sekolah karena saya sendiri ketua PIK-R di sekolah saya.
Kalau di vihara biasanya kegiatan saya itu ibadab, ngajar agama, ngajar nari, latihan nari, dan kegiatan rohani lainnya.
Malamnya paling kalau ada tugas ngerjain tugas kalau gak ya nyantai kayak dipantai wkwk.
Bukan tipe yang rajin belajar untuk sekolah wkwk
Biasanya lebih suka baca novel, dsb.

Materi :

Puisi Akrostik adalah sajak atau puisi yang huruf awal dari setiap baris menyusun sebuah kata atau kalimat secara vertikal dari atas ke bawah.

Puisi Akrostik biasanya membicarakan apa yang menjadi susunan huruf yang membentuk sebuah kalimat di awal baris.

Yang paling penting dalam membuat Puisi Akrostik adalah : Mengait-ngaitkan huruf awal dengan gagasan yang akan kita kemukakan. Puisi ini bisa kita gunakan sebagai latihan menulis puisi sambil belajar memilih diksi yang tepat untuk menyampaikan pesan.
Contoh Puisi Akrostik

LANGIT LITERASI
oleh Denesa Ekalista

L iterasi setinggi langit seluas samudera
A ngan pun menjadi salah satu yang terbang di antaranya
N ikmat yang tiada dua
G ugur aksara membuai buana
I lusi pujangga yang membara
T erbang dalam buaian langit literasi sastra

L ingkaran aksara terus mengitar
I ndahkan kisah mencurahkan karya
T entang indahnya tarian pena para pujangga
E ratkan persatuan dalam rangkaian kata
R umit perjalanan bukan halangan
A kan tetapi perjuangan
S atu padu membentuk tulisan
I ndahkan buana dengan tuangan tinta penuh senyuman

Sesi tanya jawab :

#Itsma
Pertanyaan : ada syarat khusus gak sih kalo buat puisi Akrostik???
Jawab : Tentu saja ada.
Karena dlm puisi akrostik memiliki ciri khas.
Ciri khasnya yaitu puisi yg huruf awalnya menyusun sebuah kata scr vertikal... Kata yg terbentuk itu mrupakan Judul yg diangkat.

Seperti yang ada pada contoh puisi saya

#erma
Pertanyaan : apakah dalam puisi akrostik menggunakan rima yang sama dengan judulnya?
Jawab : Puisi akrostik itu puisi yg huruf awalnya menyusun kata/kalimat yg sama dgn judulnya.
Untuk rima itu bebas tidak harus sama dgn judulnya
Rima biasanya itu utk memperindah puisi ktika dibaca

#Andi Anis Magfiroh
Jawab :
2. Jelaskan maksud dari "mengaitkan huruf awal dengan gagasan yang akan kita kemukakan." Huruf awal yang mana yang di maksudkan?
Jawab : .Maksud dari mengaitkan huruf awal dengan gagasan yang akan kita kemukakan. Maksudnya itu huruf awal yg tersusun itu membentuk sebuah kata/ kalimat yg juga mrupkan judul.
Jadi misalnya judulnya itu *Langit Literasi* nah pastinya puisi yg akan dibahas itu mengenai literasi
Maka setiap huruf awalnya itu nnt kita kaitkan dengan gagasan yg akan kita kemukakan yaitu literasi

#windy
Pertanyaan : kak kasih saran dong, saya pernah buat puisi akrostik tapi gk pernah jadi karena gk nyambung. Gimana caranya agar puisi akrostik itu terlihat indh dan enak dibaca?
Jawab : Bisa dishare hasil puisinya? Biar kita bedah sama"

Biasanya hal yg gak nyambung itu krn kita memikirkan kata apa yg akan disambung dari salah satu huruf yg membentuk judulnya.
Nah di sini saya sarankan perbanyak membaca jadi kita bisa menguasai banyak kosa kata shingga ktika ingin membuat puisi akrostik atau puisi apa pun itu kita gak khbisan kata
Sebagai penulis harus memiliki modal
Salah satunya KBBI
KBBI bs jadk pedoman

Gmn cranya agar puisi akrostik itu terlihat indah dan enk dibaca?
Keindahan dari sebuah puisi umumnya itu trgntung dari diksinya dan pengembangan suatu topik

Misalnya kamu mengangkat tema alam
Nah terus mengambil judul tarian alam
Di sini kita harus bisa menganalis dan mendeskripkan sebuah judul
Apa yg klian bygkan dan rasakan tuangkan semuanya

Yang membuat puisi gak nyambung itu kdg ketidaktepatan isi dan judul
Judulnya mengangkat senja
Lah isinya malah membahas bintang

Terkadang itu yg mnbuat tdk nyambung

Perbanyakk membaca puisi karya orang lain dan perbnyak kosa kata.

Please vote and share guys.🦋🦋🦋

Ilmu SastraTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang