1. Arvin Fortunio Bagaskara
Salah satu cowok most wanted di SMA Bamas. Punya sahabat cewek namanya Dira. Cowok berambut cokelat yang sering dibiarkan berantakan oleh sang empunya. Matanya yang tidak begitu belo bakal bikin dia keliatan sipit pas ketawa. Kulitnya putih dan postur tubuhnya yang tinggi. Arvin itu orangnya baik, lembut,humoris tapi jika menyangkut orang terdekatnya, dan cuek dengan orang sekitar.2. Anindira Maheswari
Punya wajah cantik dan senyum manis yang ngeliat gak gampang bikin bosan. Dibilang tinggi juga engga, tapi dibilang pendek juga engga. Bola matanya berwarna cokelat muda dan rambutnya panjang lurus berwarna hitam legam. Dia punya sifat tegas tapi jangan salah dia baik dan hatinya lembut.
3. Bramantio Damian Dirgantara
Damian si most wanted dan salah satu sahabat Arvin yang terkenal dengan ke playboyanya. Ketampanannya tidak kalah dengan Arvin. Damian juga memiliki postur tubuh yang tinggi.
4. Daviandra Shaquille Bandriya
Banyak yang bilang namanya seperti cewek padahal aslinya cowok. Davi juga termasuk most wanted di SMA Bamas. Dia juga salah satu sahabat Arvin. Wajah yang tak kalah tampan dengan senyuman nya yang manis, membuat dia juga banyak disukai para kaum hawa di sekolah.
5. Keisha Anandita Raveena
Baiknya kelewat batas, tomboy, manis, paling sering nemenin Dira kalau lagi jalan. Sahabat Dira yang paling dekat dengannya udah kaya perangko. Tapi dia benci cowok playboy, cowok yang cuma bisa nyakitin hati cewek menurutnya.
6. Fabricia Rosalie
Sahabat Dira, cewek cantik namun sedikit lemot. Cia itu cewek yang fun banget, paling jarang galau dan dia cewek yang agak bolot jadi gak jarang dia mengundang tawa sekaligus kesal teman-temannya. Cewek berambut lumayan panjang ini paling jarang mikirin cowok dan soal cinta. Tapi sekalinya mikirin, bakalan susah stopnya.

KAMU SEDANG MEMBACA
ARDIRA [SELESAI]
Ficção AdolescenteTentangku tentangmu sempat tertulis di kertas yang sama. Namaku namamu pernah Tuhan satukan dalam skenario yang kita perankan. Rasamu rasaku pernah saling mengisi kekosongan. Meski tak pernah terucap, namun bisa dirasakan. Bukankah semua itu menyiks...