ada yang sangat dekat...
lebih dari orang-orang terkasih,
bahkan, lebih dekat dari ibu...
mengawasi, menatap dalam waktu
bak semilir angin sekitar pohon...
menggugurkan daun-daun yang pucat...
bahkan terkadang,
yang hijau-pun ikut terbawa...(2016)
KAMU SEDANG MEMBACA
Napak Tilas
PoetryHanya sekumpulan puisi amatiran, dari seorang pria perindu, penyuka sunyi, perenung, penikmat senja dan kopi, serta pemurung ulung. . .