Hai, aku Thalla, balik lagi sama cerita baru yang nantinya akan menemani bulan Desember hingga Januari kamu.
Aku balik dengan cerita berjudul LOVE ME dengan tema Second Choice. Ehem, sebelumnya apa yang kamu pikirkan kalau kita ngomongin second choice? Ngebayanginnya aja udah sakit banget, kan? Apalagi kalau ngerasain langsung. Eh, tapi jangan sampai, deh.
Cerita ini tidak hanya tentang cinta, tetapi juga keluarga, persahabatan, hingga keegoisan yang akhirnya menghancurkan mereka.
Seperti judulnya, LOVE ME, yang berarti, cintai aku. Tidak hanya Lana, tetapi semua tokoh di dalam cerita ini berhak untuk dicintai oleh orang lain. Meski cara yang digunakan terkadang salah dan menyakiti. Akan tetapi, setiap manusia berhak egois jika menyangkut kebahagiaan dirinya sendiri, kan?
Oke, cukup sampai sini aja basa-basinya, heheh.
Cerita ini diikutsertakan dalam Event Writing Marathon Batch 6 With C_mediapublisher.
^•^
KAMU SEDANG MEMBACA
Love Me [END]
Roman pour AdolescentsSiapa di dunia ini yang tidak ingin dicintai? Baik Lana, Ibas, Naya, Rawi, juga dengan Ayi. Mereka sangat ingin dicintai hingga keegoisan menguasai segalanya. Lana mengira jika dirinya adalah peran utama dalam cerita ini, tetapi gilanya ia adalah p...