Bab 62. Menyesal

2.8K 352 62
                                    

Iri hati adalah satu hal dalam hidup yang harus dihindari... Karena sifat itu hanya akan menarikmu ke dalam lubang kehancuran... perlahan tapi pasti ...

------

"Richelle?" 

Naura dan Rahsya terkejut. Mereka menoleh ka arah sumber suara.

"Jadi yang ngasih roti itu dia?" TAnya si kembar sambil berjalan memasuki ruang rawat Rahsya sambil membawa bucket bunga Anyelir.

" Iya sepulang sekolah kemarin, dia nebeng karena tahu Naura lagi eksul. Dia minta mampir ke roti. Mau beliin roti buat teman lamanya sekalian beliin gue"

"Kurang ajar memang tu anak!" Ziova mengeram kesal. Dia melirik ke arah Ziona.

"Kak kita mau minta penjeasan! Dia pasti sengaja!" Ziona meletakkan bucket bunganya dia atas meja.

"Udah ngga usah! mungkin dia lupa kalau Rahsya ada alergi kacang!" NAura mencoba mencega. Dia tak mau terkadi kesalahpahaman dan meimbulkan keributan.

Bukan Si kembar kalau mendengarkan perkataan orang. Apalagi jika hal itu mengusik rasa penasaran mereka. "Tenang kak! kita bakal tanya baik-baik" ucap[ Ziova sambilmenggandeng tangan Ziona untuk segera pergi.

"Heh tunggu!!" ucapan Rahsya menghentikan langkah mereka. 

"Ada apa kak?" TAnya Ziova sambil berbalik.

"Ne kenapa kalian bawain gue bunga Krisan?" NAura melihat bucket bunga pemberian si kembar. Dia barupaham.

"Kata Dady bunga itu cocok buat kakak!" jawab Ziona menjelaskan. "Udah ya kak kita pergi dulu!!" mereka tak mau membuang-buang waktu.

 "Dasar uncle Rayyyy.!!" Teriak Rahsya. "Lo tau kan Nau? makna bunga krisan di jaman dulu merupakan simbol kematian, bahkan di Eropa menjadi bunga pemakaman yang populer" tambah Rahsya. Naura menutup bibirnya menahan tawa.

"Mungkin maksud Uncle Ray bukan gitu Sya." Naura mengambil bucket bunga pemberian si kembar. "krisan juga merupakan bunga yang memiliki makna dan simbolisme yang kaya di seluruh dunia. Umumnya, bunga krisan melambangkan kesetian, kebahagiaan, persahabatan, kepercayaan, optimisme, serta umur panjang." jelas Naura.

"Jika kita dihadapkan pada sesuatu yang memiliki dua makna yang bertolak belakang, pilihlah yang bermakna positif karena itu akan menjadi sugesti yang tertanam di dalam jiwa kita! Hingga menembus alam bawah sadar kita!" Naura menyentuh bunga-bunga itu.

"Nau, lo memang pandai berfilsafat!"

"Gue heran lo baru sadar Sya!"

"udah tau dari dulu tapi gue ngga mau lo sombong!"

"Heleh!"

"Naura! peluuk!" Rahsya merentangkan tangannya. Naura menggelengkan kepalanya. Dia mengembalikan bucket bunganya ke meja lalu merangsek masuk dalam pelukan sang suami. Nyaman.

***

Ting tong ...

Si kembar memencet bel sebuah rumah mewah. Tak jauh dari kompleks rumah mereka. Mereka mengulangi. Karena belum ada tanda-tanda orang yang membukakannya.

Ting tong...

Seorang wanita paruh baya tergopoh-gopoh membukakannya. 

"Bi Richelle ada?" Tanpa basa basi si kembar merengsek masuk. 

"Oh non Richelle ada di kamar!" jawabnya sembari menutup kembali pintu.

"Siapa bi?" suara seorang wanita terdengar.

RIVALKU PARTNER HIDUPKU (TERBIT)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang