OREO CHEESE CAKE
👇👇
3 bungkus oreo vanilla (137gr/pack), pisahkan biskuit dan krimnya
250gr cream chesee
3 tbs unsalted butter, lelehkan
3 tbs gula
1 tsp vanilla ekstrak
350ml warm milk
1 tsp bubuk agar kristal (pengganti gelatin)
—
CARA MEMBUAT:
1. Hancurkan biskuit oreonya, lalu bagi menjadi dua
2. Campur setengah biskuit dengan butter cair aduk rata, kemudian tempatkan sebagai dasar di loyang bulat ukuran diameter 18cm (usahakan yg bongkar pasang), sisihkan di chiller
3. Masak cream cheese dgn api sangat kecil, campur dgn gula, vanila ekstrak dan krim oreo, aduk rata
4. Campur bubuk agar dgn susu hangat, aduk kemudian masukan ke campuran cream cheese, aduk rata
5. Hilangkan uapnya, lalu tuang diatas oreo base, ratakan
6. Taburkan atasnya dgn sisa biskuit oreo yg sudah dihancurkan, simpan di chiller kurang lebih 4 jam
—
Tips:
✔ kalau gak ada loyang bongkar pasang, bisa pakai loyang reguler yang dialas kertas roti lebih dulu ya mama mamafrom : khairifl (IG)
KAMU SEDANG MEMBACA
ANEKA RESEP KUE
Non-Fictionkumpulan resep kue kering dan basah. Yang bisa kalian praktekkan dirumah. Kumpulan resep ini didapat dari Group Langsung Enak, Kumpulan Resep masakan, Easy to baking cakes, dan Instagram