" Apa dengan cara menerimanya aku tidak akan mendapatkan perlakuan buruk lagi? ".
.
.
.
.Danu pov
Kini Danu telah sampai pukul 11 malam di pesantren milik keluarganya yaitu Al - khallal dan Danu pun masuk ke ndalem rumahnya dengan disambut oleh uminya itu.
" Assalamualaikum " salam Danu.
" Waalaikumsallam Nunu kamu udah pulang nak? " Ucap khulsum Zaenab Al - Khallal umi Danu.
" Udah mi maaf Nunu pulang larut " maaf Danu.
" Gapapa, eh tapi gimana sama adek teman kamu dia baik baik aja kan? " Tanya khulsum.
" Alhamdulillah udah agak mendingan umi " jawabnya
" Alhamdulillah mudah mudahan dia cepat sembuh ya "
" Iya umi aamiin "
" Ohiya tadi Hendri titip salam sama umi sama abi "
" Waalaikumsallam " jawab umi
" Kamu udah makan nu? "
" Udah umi tadi di rumah sakit "
" Yaudah kalo gitu kamu bersih bersih trus istirahat di kamar " titah khulsum.
" Iya umi kalo gitu Nunu ke kamar dulu "
" Iya nak "
🌸
Setelah Danu membersihkan dirinya kini Danu sedang bersandar di kepala tempat tidurnya sambil mengerjakan urusan kantor milik abinya namun kini di ambil alih oleh Danu karena Arditya yaitu abinya hanya ingin fokus di pesantrennya saja.
Dan kantor itu baru di alihkan pada Danu 1 Minggu yang lalu setelah Danu pulang dari pendidikannya di Kairo Mesir. Ya Danu lulusan terbaik di Kairo Mesir setelah menempuh pendidikan 5 tahun disana setelah dirinya lulus SMA dan abinya memilih mengkuliahinya di luar negeri agar bisa lebih paham dalam ilmu agamanya.
" Alhamdulillah beres juga kerjaannya " ucap Danu merilekskan tubuh.
" Kenapa saya kepikiran gadis itu ya? "
" Astagfirullah ya Allah, maafkan hamba karena telah memikirkan wanita yang bukan mahram hamba "
" Dari pada terus mikirin gadis itu mending tidur aja " ucap Danu langsung tidur tidak lupa juga dengan ritualnya sebelum tidur yaitu :
Wudhu
Shalat Sunnah witir
Istigfar dengan kesalahan di hari ini
Memaafkan orang dengan ikhlas
Membaca ayat kursi 1 ×
Al - ikhlas 3 ×
Al - Falaq 1 ×
An - Nas 1 ×
Al - Fatihah 1 ×
" La illah ha ilallah wahdahu la syari kalah, lahul mulku walahul hamdu wahuwa a'la kulli syaiin Qodir. Lahaula walaquwat Illa Billah hil aliy iladzim. Subhanallah walhamdulillah wala' ila ha ilallah waallahu Akbar."
" Bismika Allahumma ahya wabis muka ammut "
( Praktekin juga sama kalian yaa )
Pov end
🌸🌸
Beberapa hari kemudian Selina diperbolehkan pulang oleh dokter dengan syarat tidak terlalu banyak berbicara dengan keras dan memperbanyak istirahatnya.
KAMU SEDANG MEMBACA
garis takdir hidup Selina
General FictionIni adalah kisah tentang seorang gadis yang terbayang bayang oleh kisah masalalunya. Selina Anggraeni putri adalah seorang gadis yang tak dianggap oleh keluarganya, dan sering dipermainkan kepercayaannya oleh orang yang dia percayainya. Selina yang...