Ketika lelaki di masa remajaku datang kembali dengan cara dan tindakan tak terduga, apakah kamu akan nostalgia dengan masa lalu atau bersikap realistis?
🧡🧡🧡
Flo, tiba-tiba bertemu Abhi, cinta monyetnya zaman SMP ketika menikmati keindahan telaga Sarangan di Magetan. Yang paling membuatnya terkejut adalah ucapan yang terlontar dari mulutnya bahwa ia adalah calon istrinya di hari pertama mereka bertemu lagi setelah sekian tahun.
Apakah Abhi, lelaki bermata Hazel itu sudah gila? Apakah waktu telah mengubah sifat kalemnya menjadi ... bar-bar?
Yuk, ikuti keseruan cerita Flo dan Abhi eksklusif hanya di Karyakarsa 😎
Sidoarjo, 01-06-2022
KAMU SEDANG MEMBACA
Le Jardin D'amour
ContoKumpulan cerita pendek penuh cinta dan penuh warna seperti di dalam sebuah kebun yang berisi aneka tanaman dari yang cantik sampai yang berduri. Selamat menikmati 😊 Credit cover to @elaa_rin