Belajar Bersama

39 5 0
                                    

"Belajar bersama itu seru!!
Apalagi serunya kalau bareng orang yg selalu membuat mu nyaman"
~Reina Resly Arlena~

🌸Selamat Membaca🌸
.
.
.
.
.
______________________________________

Di sebuah rumah yg sederhana terlihat suami istri yg sibuk bertengkar dengan berbagai macam makian & bentakan yg mereka keluarkan dari mulut masing-masing.

"ANAK KAYAK DIA ITU GAK GUNA!! CUMA BUAT MALU KELUARGA" bentak sang suami dengan keras & penuh emosi sembari menunjuk sang anak yg terduduk di lantai sembari memegang pipinya yg memerah akibat pukulan dari sang ayah.

"KAMU GAK BISA MARAHIN SOLAR! LAGIAN INI BUKAN SALAH DIA. DIA CUMA NOLONGIN TEMEN NYA" balas sang istri tak kalah keras dari sang suami.

"HALAH! BILANG AJA ANAK ITU MAU JADI JAGOAN DI SEKOLAH. KALAU DIA SUDAH GAK MAU SEKOLAH. BERHENTI SAJA SEKOLAH! BUAT MALU AJA, DASAR GAK GUNA!!" maki & bentak sang suami lagi sembari menunjuk Solar & menatapnya dengan tajam.

Sementara Solar hanya bisa menunduk sembari mengepalkan erat tangannya setelah mendengar ucapan kasar sang ayah yg sangat menyayat hatinya.
*
*
*
*
*
Pertengkaran ini di mulai saat Solar yg pulang ke rumah lebih cepat dari jam pulang sekolah.

Di tambah dengan wajah yg babak belur itu membuat bunda nya khawatir & menanyakan apa yg sudah terjadi dengan dirinya di sekolah.

Tapi disaat dirinya berbicara, ia tak tau kalau sang ayah ada di rumah hingga mendengar semua kejadian itu.

Dan hal itu membuat sang ayah marah, karna menurutnya, Solar hanya memalukan nama baik keluarga & hal itu menurunkan reputasi terbaik putra nya di sekolah.

Hingga amarah itu membuatnya memukul putra nya yg menurutnya tidak berguna & mencaci maki dengan kata-kata kasar.

Sang bunda yg tak terima melihat putra nya di perlakukan kasar oleh sang suami akhirnya memarahi suaminya hingga terjadilah pertengkaran.
*
*
*
*
*
Solar: SUDAH CUKUP!! (Teriak Solar menghentikan pertengkaran kedua orang tuanya)

Keduanya lantas menatap Solar yg kembali berdiri sambil memegang buku paket matematika yg ibu Rea berikan tadi di sekolah.

Solar: kalian gak usah bertengkar. Ini salah Solar. Gak perlu repot, biar Solar yg urus sendiri hidup Solar (ucapnya dengan dingin)

Mendengar ucapan putranya, jelas membuat sang bunda khawatir.

"E-enggak Solar. Bunda tau kamu pasti gak salah, niat mu baik" ucap bundanya dengan lembut & penuh kekhawatiran.

"Ck! Bagus... Kalau begitu kau urus sendiri hidup mu & kau biayain sendiri sekolah mu!!" ucap sang ayah sembari menatapnya tajam.

Solar: baik... Kau tidak perlu repot-repot memikirkan ku lagi. Urus saja perempuan simpanan mu itu! (Ucap Solar dengan dingin & penuh penekanan)

"Anak kurang ajar!!"

BUAGH!!

𝘊𝘪𝘯𝘵𝘢 𝘛𝘦𝘳𝘩𝘢𝘭𝘢𝘯𝘨 𝘑𝘢𝘳𝘢𝘬Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang