ISTIRAHATLAH KATA-KATA

60 5 1
                                    

Istirahatlah kata-kata
Duka t'lah tertambat di ujung pena
Secarik kertas tak lagi menggugah selera
Puan tak lagi cerah 'tuk dijadikan nyawa

Istirahatlah kata-kata
Denting hujat makin keras bertalu
Tak lagi menakutkan diandai peluru
Tak lagi geram meski diandai palu

Istirahatlah kata-kata
Istirahatlah......
kata-kata

Rillo Paduppai
Gowa, Desember14-17

DELUSI & EKSPEKTASITempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang