Kunang-kunang terbang siang-
Itu mustahil ia lakukan.
Sebab, kunang-kunang terbang di kegelapan-
bukan di cahaya terang.Terkadang, hidup seperti itu-
kita, sebagai manusia, sebagai makhluk paling sempurna diantara yang lainnya.
Harusnya kita bisa berhenti-
memikirkan hal yang tidak akan pernah terjadi.Aku bisa sendiri; ya, aku memang makluk sosial-
arti sendiri di sini adalah; aku tak butuh kamu yang telah menyakitiku.
Untuk apa bertahan-
jika aku hanyalah kamu manfaatkan.Aku adalah kunang-kunang-
dan aku bisa terbang sendirian.
Walau tidak ada cahaya siang-
tapi aku 'kan tetap bersinar terang.____________
[ ig/twitter : @azzk____ ]
KAMU SEDANG MEMBACA
𝐌𝐞𝐫𝐞𝐥𝐚𝐤𝐚𝐧𝐦𝐮 (𝖕𝖚𝖎𝐬𝖎)
Poetry// 𝐁𝐮𝐤𝐚𝐧 𝐦𝐞𝐧𝐲𝐞𝐫𝐚𝐡 𝐩𝐚𝐝𝐚 𝐤𝐞𝐚𝐝𝐚𝐚𝐧, 𝐚𝐤𝐮 𝐡𝐚𝐧𝐲𝐚 𝐦𝐞𝐧𝐠𝐚𝐤𝐡𝐢𝐫𝐢 𝐬𝐞𝐛𝐮𝐚𝐡 𝐤𝐞𝐭𝐢𝐝𝐚𝐤𝐩𝐚𝐬𝐭𝐢𝐚𝐚𝐧 // (𝐡𝐚𝐩𝐩𝐲 𝐨𝐮𝐭𝐬𝐢𝐝𝐞-𝐛𝐫𝐨𝐤𝐞𝐧 𝐢𝐧𝐬𝐢𝐝𝐞) ____________________________________________ 𝐌𝐞𝐫𝐞...