1. Murid Baru & Kertas

16.2K 653 16
                                    

Pertemuan pertama yang membuatku
Tertarik padamu,semoga kau takdirku
Dan menerima ku apa adanya.
-Achasa Saqueena Audrell-

Happy Reading

•••

Pagi yang sangat indah bagi seorang gadis yang masih asik dengan posisi nya yaitu tidur.

Tok tok tok

Suara ketukan pintu kamar gadis itu,tapi ia tidak memperdulikan nya.

Tidak ada sahutan dari dalam,akhir nya wanita paru baya itu masuk.

Ceklek

Wanita paruh baya itu hanya bisa geleng² melihat anak nya tidur dengan pulas padahal hari ini adalah hari pertama dia sekolah di sekolah baru nya.

"SASA SANTAN!! BANGUN YA ALLAH KAMU GAK MAU SEKOLAH,DASAR KEBO!"
Teriak wanita paruh baya itu karna dari tadi ia membangunkan putri nya, tapi tidak ada tanda² ia bangun.

Terlintas ide jahil di otak wanita itu dan mengambil air di kamar mandi dan menyiram di muka anak nya.

"WOAAH,NAPA NIH KOK BASAH! AAA MOMMY!! ATAP SASA BOCOR,KENA HUJAN AAAAA!!"teriak gadis yang tidur itu.

Ia berlari ke bawah,gadis itu tidak menyadari kalau pintu kamar nya masih tertutup jadi

Brakk

"Sshh,awww huaa mom hikss, pintu nya jahat nabrak sasa"
Nangis gadis itu sambil pegang kepalanya yang pusing.

Pecah sudah tawa mommy nya melihat anak nya yang teriak tidak jelas dan tertabrak pintu kamar.

"Pfftttt hhhha sasa, sasa makanya kalau di bangunin yah bangun jangan kebo Mulu rasain,wleee"
ucap sang mommy sambil menjulurkan lidah nya untuk mengejek anak nya,dan berlari ke bawah sebelum anak nya mengamok

Gadis itu pun sadar ketika mendengar suara mommy nya tertawa dan mengejek nya.

"HUAA!! MOMMY JAHAT UDAH NGERJAIN SASA"
Teriak nya dan langsung bergegas menuju kamar mandi sambil menghentak hentakkan kakinya.

Selesai mandi dan sudah siap dengan seragam sekolah baru nya,ia bergegas menuju ke bawah untuk sarapan.

Nama gadis itu adalah Achasa Saqueena Audrell, putri dari pasangan Arga Lionlen Audrell dan Tika Briella Audrell.

•••

"SELAMAT MORNING,DAD!!"
Teriak Aca dari tangga.

"Pagi,jangan teriak² sa"ucap Daddy memperingati.sasa memang nama panggilan dari keluarga nya nama panggilan sayang.

Aca hanya memamerkan gigi nya.

"Mommy gk di sapa nih" ucap mommy sambil memanyunkan bibir nya.

"Gk,sapa Suru ngerjain Sasa" jawab Aca Acuh.

"Iya deh,maap"ucap mommy sambil mencubit pipi Aca.

"Hmm,Sasa maafin" singkat Aca

Setelah itu mereka pun sarapan dengan diam,hanya suara dentingan sendok dan garpu.

Selesai sarapan Aca pamit
"Dad,mom Sasa pamit ke sekolah dulu takut terlambat kan mubar" pamit Aca sambil mencium pipi kedua ortu nya,

ACHASA [End]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang