04 : Gio jatuh cinta?
SMA Velix sudah di hebohkan oleh dua sejoli berlawan jenis itu. Galaksi hanya diam dan berjalan meninggal Zoya yang sudah memakai baju putih hitamnya. Rok yang selutut dengan rambut yang di kepang dua.
"Galaksi." Panggilnya kepada Galaksi. Galaksi berjalan dan menatap siswa siswi yang menatapnya begitu intens.
"Aku bingung, aku harus kemana?"
Galaksi menoleh. "Lapangan."
"Lapangan?"
"Iya."
"Tapi di lapangan masih sepi.. gimana dong," tanya nya dan menunjuk lapangan yang masih sepi.
"Glen." Panggil Galaksi karena tidak sengaja melihat sosok laki laki yang bernama Glen. Glen yang bersama teman nya menoleh.
Robi, sebagai teman Glen menatap Glen dengan tatapan takut. Glen yang tahu dengan tatapan temannya langsung menepuk pundak Robi.
"Gak kenapa kenapa. Ayok kita samperin." Ajaknya kepada teman barunya itu. Robi menganggukkan kepalanya dan berjalan bersama Glen ke arah Galaksi.
"Dia Zoya anak baru dan ikut MOS. Lo antar deh ke ruangan MOS." Suruhnya kepada Glen. Glen menoleh dan tersenyum menampilkan deretan giginya. Zoya tersenyum dan mengulurkan tangannya.
"Aku Zoya.."
"Gue Glen,"
"Nanti aja perkenalan. Bawa Zoya ke ruangan MOS. Gue harap elo bisa jaga Zoya." Ujarnya dan meninggalkan mereka bertiga. Glen menatap Zoya dan tersenyum manis kembali. Glen tahu siapa Zoya sebenarnya. Seluruh anak AXP sudah mengetahui kehadiran Zoya.
"Ayok Zoya kita keruangan MOS. Nanti elo gue kenalin sama temen temen cewek kita." Ajaknya kepada Zoya. Zoya menganggukkan kepalanya dan berjalan bersama Glen dan Robi.
Banyak pasang mata yang menatap Zoya dengan tatapan terpana. Bagaimana tidak, Zoya sangat cantik bak ratu istana. Zoya hanya tersenyum tipis dan teta berjalan mengikuti Glen.
"Oh iya apa kabar sama om Wildan?" Tanya nya basa basi. Zoya menoleh dan tersenyum, "kamu kenal papah aku?"
Glen menganggukkan kepalanya. "Kebetulan gue anak dari teman papah elo."
"Oh gitu ya, berarti kamu psikopat?"
Glen tertawa dan menganggukkan kepalanya pertanda bahwa dirinya seorang psikopat bersama Galaksi.
"Kalo kamu?"
Robi menoleh, "gue Robi, gue bukan psikopat gue temennya Glen. Kita juga baru berteman kemarin pas hari MOS." Ujar Robi memperkenalkan dirinya. Zoya hanya mengangguk senang dan masuk ke dalam ruangan putih itu bersama Glen dan Robi.
Sesampai disana. Banyak para siswa siswi yang berjerit histeris. Glen langsung menarik Zoya dan membawanya ke arah meja pojok sana. Disana sudah berada dua gadis yang sedang memakan rotinya.
"Glen elo bawa siapa?" Tanya Alena bingung. Glen tersenyum dan berdiri di depan sang pujaan hatinya.
"Dia Zoya."
KAMU SEDANG MEMBACA
Zwilling : Kembar [end]
Mystery / Thriller(4) Sekuel ice boy #AnakAryo&Ara SERIES 2 (DUA) G sudah tumbuh menjadi sosok laki laki yang membuat siapa saja terpesona melihat ketampanan nya. Sifat yang berbeda membuat semuanya bingung dan heran. Galaksi yang bersifat dingin dan Gio yang bersif...