Bab 51

1 1 0
                                    

Hari ini adalah hari kelulusan di sekolah gamon, tampak semua murid kelas 12 duduk di kursi yang telah di siapkan oleh guru.

Mereka mengenakan baju baya bagi perempuan, dan jas bagi laki- laki, mereka semua tampak cantik-cantik serta tampan.

Mereka sangat menikmati menampilan dari adek-adek kelas, yang sangat luar biasa.

Di sana juga ada orang tua dari murid-murid di kelas 12, yang tengah menikmati suasana di sana.

Setelah sekian lama, akhirnya pelepasan anak 12, akhirnya di mulai juga dengan lancar. Dan ini yang mereka tunggu- tunggu telah tiba, dimana di umum kan siswa terbaik dan mengumumkan peringkat dari 1 sampai 10.

"Kita umumkan siswa terbaik di sekolah ini diraih oleh 3 murid saja, yang pertama annissa kiyandra putri, kedua bima dewa saputra, dan terakhir adalah andina putri. Itu lah 3 murid terbaik di sekolah gamon ini," ucap mc tersenyum manis ke arah semua orang yang ada di sini.

"Beri tepuk tangan yang meriah," sambung mc putra dengan semangat.

Semua orang yang ada di sana bertepuk tangan dengan meriah, termasuk kedua mc itu.

"Yang di sebut tadi silahkan maju kedepan," kata mc perempuan itu dengan tersenyum.

Kemudian mereka bertiga maju kedepan, dan di beri penghargaan oleh kepala sekolah gamon, lalu mereka berfoto bersama.

Setelah itu mereka turun dari pangung, dan kembali ketempat masing-masing.

"Sekarang kita umumkan peringkat dari angkatan ini ya kak ya," ucap mc perempuan itu terhadap mc laki- laki yang ada di sebelah nya.

"Betul sekali kak, kayak nya mereka sudah gak sabar mendengar peringkat ini," ujar mc laki-laki itu dengan semangat.

"Iya kak, tidak usah lama- lama. Kita akan mengumamkan siapa saja yang mendapatkan peringkat ya," mc perempuan itu dengan ceriaa.

"Peringkat 10 di raih oleh nadira kaela putri," ucap mc laki-laki itu.

"Peringkat 9 di raih oleh rubby chellsy zamora," kata mc perempuan tersebut.

Di sisi lain rubby syok dan tak percaya dengan apa yang ia dengarkan, sedangkan aletta tengah teriak- teriak gembira mendengar nama rubby di sebut.

Tak sia-sia mereka belajar bareng sampai larut malam, bahkan sampai nangis- nangis karena melewati fase yang sulit bagi mereka.

"Rubby gue bangga sama lo," kata aletta dengan bahagia mendengar rubby di sebut.

Rubby masih syok dengan ini semua, bahkan rubby menoleh kepada aletta dan menujuk dirinya.

"Ini beneran gue?" Kata rubby dengan gemetar, sambil menunjuk dirinya sendiri.

"Iya by, itu beneran lo," ujar aletta dengan bahagia.

Rubby pun menangis bahagia mendengar itu, lalu ia bersyukur kepada tuhan.

Makasih tuhan,batin rubby dengan mata berkaca-kaca.

"Peringkat 8 di raih oleh andina putri," kata mc laki-laki itu.

"Peringkat 7 di raih oleh langit pramungkas," kata mc perempuan itu.

"Peringkat 6 di raih oleh mutiara kaeza," kata laki-laki itu.

"Peringkat 5 di raih oleh, sagara saputra," ucap perempuan itu.

"Peringkat 4 di raih oleh aletta vanesya," ucap laki- itu itu.

aku dan bumi (END)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang