Pantai Hawaii

1.7K 249 3
                                    

Pagi hari yang cerah untuk keluarga Kim. Mereka sedang sarapan di resto hotel. Pagi ini mereka akan menghabiskan waktu di pantai. Tujuan utama mereka adalah menepati janji dengan baby, sekalian merefreshkan pikiran dari hiruk-pikuk dunia pekerjaan. Baby sudah dalam mood yang bagus pagi ini, karena baby akan bertemu dengan pantai. Baby sangat menyukai pantai.

Baby sedang duduk di kursinya, menerima suapan dari grandpanya. Pagi ini dari bangun tidur dan belum mandi baby tidak sabar untuk bertemu dengan grandpanya. Alhasil mommy J memandikan baby di pagi-pagi hari dan mengantar baby ke kamar Daddy dan mommynya. Saking bagusnya mood baby, kedua kaki baby tidak berhenti berayun-ayun dan senyum manisnya terus melekat di wajahnya.

"Baby boleh mencoba semua yang ada di sana grandpa?". Baby

"Tentu sayang". Daddy Kim

"Tidak sampai kelelahan by". Mommy J memperingati. Baby memberikan mommynya 2 jempol tangan

"Jajanan baby sudah di bawa myy?". Baby

"Sudah sayang". Mommy J

"Kamera baby myy?". Baby

"Sudah sayang". Mommy J

"Kamera dari aunty Chu by?". Mommy Kim

"Ne grandma". Baby. Baby selalu bercerita dengan grandpanya dan Daddy Kim selalu menceritakan ulang cerita baby pada mommy Kim, padahal mommy Kim mendengarkan baby saat bercerita melalui telepon dengan Daddy Kim.

"Bagaimana menurut baby, baguskah?". Aunty Chu

"Not bad but not good nty. Untuk baby sekedar hobi, itu sudah sangat bagus. Tapi untuk orang yang profesinya sebagai fotografer, masih jauh kurangnya nty". Baby menjelaskan

"Good, penilaian yang cukup adil". Aunty Chu

"Sudah grandpa". Baby

"Minum dulu sayang". Mommy J memberikan air putih

"Terimakasih myy". Baby setelah selesai minum air

"Let's go". Baby bersemangat untuk ke pantai

"Tunggu sebentar sayang, baby baru selesai makan. Nanti makanannya keluar lagi". Mommy Kim gemas dengan cucunya yang tidak sabaran

"Ne grandma, baby hanya takut pantainya tutup". Baby

"Mana--". Perkataan aunty Chu terhenti karena baby langsung mengeluarkan telapak tangannya di depan aunty Chu, seperti aunty Chu diam

"Jisoo". Daddy Kim

"Ne dad". Aunty Chu. (Bener-bener aunty Chu ini ya, tidak bisa melihat baby anteng)

"Grandpa yang akan membuka pantainya". Daddy Kim

"Baby hanya bercanda grandpa". Baby

Setelah 15 menit, mereka semua memutuskan untuk mulai perjalanan ke pantai. Jarak pantai ke hotel 30 menit, sebenarnya ada hotel mewah yang lebih dekat dengan pantai. Hanya saja Daddy Kim mempertimbangkan nanti akan sangat jauh jika dari hotel ke bandara. Jadi Daddy Kim memutuskan untuk memilih hotel di tengah-tengah antara bandara dan pantai.

Di dalam mobil baby terus bercerita dengan Daddy Kim, mereka berdua sibuk dengan menonton YouTube. Bersama grandpanya baby mengungkapkan kritikan dan saran dari hal yang baby tonton, tapi ketika dengan mommy dan aunty'snya, baby diam menikmati tontonannya. Hal itu terjadi karena Daddy Kim mampu mengimbangi baby, sedangkan mommy J dan aunty's hanya berperan sebagai pendengar baby saja. Oleh karena itu baby lebih suka berkomentar ketika ada grandpanya.

30 menit lebih, keluarga Kim tiba di pantai Hawaii. Baby terkagum-kagum dengan pemandangannya, seperti kagum ketika pertama kali melihat pantai Phuket Thailand. Baby tidak sabaran untuk bermain di pantai. Baby menarik tangan grandpanya, bermain air di tepi-tepi pantai. Mommy Kim, mommy J dan aunty's tersenyum melihat keceriaan di wajah baby.

DUNIA BABY LTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang