"Ternyata menyukaimu butuh hati yang kuat,bahkan aku tak siap pelampung sebelum terjatuh sedalam ini.
Seharusnya aku berlayar ke samudra bukan malah menyebrang ke hatimu.
Hatimu terlalu luas hingga tak tahu apakah disana ada namaku ?Setelah berhasil keluar dari kelas Iqal,muka Kinar masih memerah dia malu level 1000,tolong yang ada masker lempar kinar 20 lusin biar dia bisa menyembunyikan mukanya.
Di depan kelas itu,ternyata sudah ada Wika sahabat Kinar yang setia menemaninya.
"Wik,kayanya aku besok-besok pake masker aja deh. Sumpah Wik kalo bisa bawak aku kabur ke negeri oppa-oppa kamu itu biar aku bisa permak wajah." Ucap Kinar dengan asal.Wika yang mendengar itu,langsung saja memukul kepala Kinar.
"Aduh,sakit wik. Kamu mah jahat sama aku. Kaya ibu tiri di film bawang putih dan bawang merah."
"Astagfirullah,kamu tuh! yang harus di periksa biar cepat sembuh Udah tau itu dosa,biar Oppa aku aja yang kaya gitu kamu jangan." Ucap Wika dengan bibir yang menggerutu,Wika memang pencinta Oppa-Oppa korea terutama drama korea namun dia selalu ingat kewajibannya pada Allah.
"Coba aja Wik,kamu jadi aku tadi. Udah tercyduk mandangin doi terus di doi malah ngegombal juga,aku jadi bahan godaan di dalam sana." Ucap Kinar sambil menutup muka karena saking malunya.
"Hahahah,makanya kalo suka itu tembak."
"Di dalam islam di ajarkan untuk tidak berpacaran Wik,lagian aku ini cewek." Jelas Kinar dengan muka kesalnya.
"Iyadeh buk ustazah."
Merekapun meninggalkan depan kelas Iqal dan segera menuju kantin untuk makan siang.
Anak Kedokteran memang sedang memiliki waktu istirahat yang panjang karena akan mengadakan penelitian sampai malam nanti.
Kinar dan Wika memang calon dokter anak.❤❤❤
"Qal,ayo kantin !!!" Ajak Omy dengan semangat.
"Traktir Om,Ane lagi kaga ada uang Om." Ucap Iqal dengan senyuman memohon.
Omy paling anti di panggi 'Om' kesannya dia seperti Om-om. Tapi dasar sih Iqal jahil dia tetap akan memanggil seperti itu meskipun dicegat.
Alif dan Egar sudah menunggu di depan kelas dengan menggoda adik-adik tingkat yang cantik.
"Widih,malika tambah cantik aja." Goda Egar dengan kerlingan di matanya.
"Apaan gar,mata lo kelilipan ya ?" Tanya Malika dengan jelitan tajamnya.
"Kelilipan cinta dek Malika."
"Najis ! udah gar awas sana lo !" Malika mendorong badan Egar agar lelaki itu segera minggir.
"Udah deh gar,enggak usah ngarapin Malika enakkan lu sama bango aja." Alif memberikan saran agar Egar berhenti mengharapkan.
"Ayo kantin ! dari pada kalian semua pusingin cewek mending makan." Ajak Iqal dengan menarik ketiga sahabatnya bak membajak sawah dengan sapi.
Merekapun meninggalkan kelas dan berjalan ke arah kantin.
Di kantin belum sempat Iqal duduk sudah ada 10 adek tingkat yang mengatri untuk memberikan Iqal Cokelat."Kak Iqal,ini cokelat dari Belgia. Papi yang bawain buat kakak. Dimakan ya kak." Ucap Anggun anak semester 4 yang terkenal sangat kaya dan mennyukai Iqal.
Di barisan selanjutnya ada Tania anak Hukum yang setiap hari memberikan kue cokelat untuk Iqal.
"Bang Iqal,ini untuk abang. Semangat kuliahnya bang !!!"
Begitulah mereka dengan keunikannya masing-masing.
Kinar melihat itu dari jauh,coba saja Kinar bisa jadi salah satu fansnnya pastilah dia tidak perlu sembunyi-sembunyi lagi.
❤❤❤
A.N : Suka enggak sih sama cerita ini ?
Kasih alasannya ya 😂😂😂😂
KAMU SEDANG MEMBACA
Iqal (completed)
Ficção Geral#Sequel "Pak Imam" :) "Iqal,Umi kan sering bilang kalo udah mandi, itu handuk taro di gantungan jangan di atas kasur,tuh kan ! basah semua." Omel Clara kepada anak sulungnya itu. "Umi cokelat Iqal hilang setengah,siapa yang maling ?"Teriak iqal yang...