•
•
•🌛
Pernah dengar teori kutub magnet dan gaya gravitasi bumi?
Disaat kutub yang bermuatan sama didekatkan akan saling tolak-menolak. Dan sebaliknya, disaat kutub yang muatannya berbeda didekatkan akan saling tarik-menarik.
Itu sebuah teori yang pas untuk menganalogikan tentang kedua insan di kisah ini.
Karakter mereka jauh dari kata sama.
Dan tak sengaja bertemu karna takdir yang begitu indah mengukir awal mula mereka.
Di puncak Gunung Rinjani. Tepat saat sunrise terbit dengan mempesonanya membelah cakrawala. Tepat didetik itulah, Senja Adila mengakui bahwa dirinya telah jatuh cinta.
Tepatnya jatuh cinta pada pandangan pertama.
Jatuh cinta hanya karna melihat iris biru safir itu.
Jatuh cinta versi Dila memang mainstream dan biasa-biasa saja.
Tapi, dibalik kejadian perdana itulah, dunia Senja Adila berubah seketika. Terus terfokus untuk menjangkau si pemilik iris biru persis samudra.
Menjangkau cowok cuek dengan iris uniknya yang seolah menaburkan sprinkles-sprinkles ajaib di hati Dila.
Dimana, menjadi cowok satu-satunya yang berhasil menghantarkan debaran berbeda untuk kali pertama.•
•
•🌛
Suka versi barunya?:')
Maap yaa buat yang belum baca versi awalnya, wkwk.
Rencananya ni gess, aku mau revisi totalitas:)
Jadi, siap-siap!
Siapkan hati kaleann maksudnya, hehe:')
Luvluv, into the moon:*
Matchapriority,
Sherina🌛
KAMU SEDANG MEMBACA
GRAVITY [Tamat]
Science Fiction"Lo itu gue ibaratin venus flytrap. Gue kupu-kupu-nya. Gue yang udah terperangkap di ruang lo. Mana mungkin bisa keluar. Bahkan kemungkinan terburuknya ialah sang kupu-kupu itu mati. Karna satu kali kesalahan hinggap di daun lo. Ya, begitulah sekir...