Happy reading!📚
"Eh enggak kok. Acaranya di sini, di rumah gue sendiri." Ray. Mereka hanya menganga mendengarnya.
"Mohon undangannya nona." Sapa penjaga.
Mereka memberi undangan itu dengan wajah kesal. Saat mereka masuk dan sudah melewati Ray, mereka mendengar Ray berteriak kesenangan. Mereka menoleh dan ternyata ada Jemmy yang datang.
"Jemmy?! Yaampun lu dateng?" Ray.
"Happy birth day Ray.. kamu cantik banget." Jemmy memeluk Ray sebentar.
"Happy birth day juga jem.. masuk yuk." Ray.
Ray dan Jemmy masuk ke tengah tengah acara. Mereka melihat lihat dan menyapa yang ada di sana.
"Eh bentar ya jem, gue mau ke dalem dulu." Ray.
"Iya." Jemmy.
"Tunggu di sini aja. Gue sebentar doang kok." Ray langsung pergi dari situ.
Jemmy bertemu dengan Ranzie, Fanny dan Maudy. Tak lama Ray pun kembali ke tempat Jemmy.
"Jem, ini buat lo. Udah gue siapin." Ray memberi kotak hadiah.
"Wah Ray.. padahal kamu yang punya acara di sini. Eh tapi aku juga punya." Jemmy mengeluarkan kotak hadiah Juag untuk Ray.
"Wih.. apaan nih? Thanks ya." Ray menerima nya dengan senang hati.
Tak lama acara pun di mulai. Ray pergi menuju panggung karena mamahnya sudah menunggunya di sana.
"Terima kasih atas kehadiran kalian di acara ulang tahun anak saya yang ke 17 tahun." Mamah.
Ray naik dengan di gandeng oleh Kevin. Ia sangat cantik.. saat naik ke panggung acara, mereka seperti putri dan pangeran kerajaan.
"Saya juga mengucapkan terima kasih kepada kalian para hadirin yang sudah mau datang ke acara ulang tahun Adik saya." Kevin.
Kue yang besar kini sudah berada di depan Ray. Dengan banyak lilin di atas nya.
"Silahkan di tiup tuan putri. Jangan lupa make a wish ya." Kevin.
Ray mengangguk dan memejamkan matanya untuk mengucapkan permohonan nya. Tak lama ia meniup lilinnya dan semua bertepuk tangan.
"Silahkan nikmati pestanya." Ucap Ray dengan senyum manis.
Musik di iringi lagu happy birth day dengan merdu.
Olivie pov~
Olivie, Alice dan Feya kini sudah berpisah dengan Davin, Arthur dan Aaron.
"Huh.. panas gue denger kata adik yang keluar dari mulut masa depan gue!" Omel Feya.
"Adik? Masa cuma dia doang yang di sini?pasti mereka di sogok tuh sama tu bocah!" Alice.
"Gue kerjain lo!" Olivie.
"Lu mau ngapain?" Alice.

KAMU SEDANG MEMBACA
Possessive Brother
Random"DASAR KERAS KEPALA" "DASAR KAKAK POSESIF!" "Kakak ga akan posesif kalo kamu ga keras kepala!" "Adek ga akan keras kepala kalo ga terus di kekang! Dasar cowok!" ________________________________________________________ Menjadi putri bungsu? Punya 3 k...