Kali ini ARSIP mengunggah tema "Tentang Pengembangan Ide Ketika Menulis." bersama Kakak Arie Singawidjaya.
Pengembangan ide ketika menulis
Bagaimana melakukannya? Setiap orang memiliki cara yang berbeda-beda. Pilihlah metode yang paling nyaman buat Rekan-rekan.
Materi sebelumnya sudah diberikan Kak Anna Mulyana tentang premis dan outline. Pengembangan ide juga dapat dilakukan melalui kedua cara tersebut, dimulai dari premis lalu dikembangkan dalam outline. Namun, kali ini, saya tidak akan mengulang materi karena saya yakin Teman-teman sudah mahir.
*Pengembangan ide ketika menulis menggunakan mind mapping*
Saya pribadi lebih suka mengembangkan ide menggunakan mind mapping. Apa itu mind mapping? Mind mapping di Indonesia dikenal dengan peta pikiran atau peta konsep, juga peta minda.
Seperti namanya, metode ini akan memanfaatkan potensi otak untuk melakukan pemetaan pikiran melalui gambar dan tulisan. Saya rasa, beberapa dari Teman-teman sudah tahu teknik ini. Mind mapping beragam jenis, saya ambilkan beberapa gambar sebagai berikut:
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Pohon ide
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Peta sederhana dengan pola 5W+1H
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Mind maping sekolah
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.