65. Epilog

1.8K 80 15
                                    

Bayangkan kalian menikah di hari kelahiran kalian. Itulah yang Laura rasakan saat ini. Kini ia sudah siap dengan gaun putih panjangnya. Ia sedang duduk di meja rias dengan penata rias yang sedang merapikan rambut Laura.

Ah, sepertinya ia akan menjadi orang yang paling bahagia hari ini. Merayakan ulang tahunnya sekaligus pernikahannya.

Mereka memilih acara pernikahan seperti kakaknya. Yang pernikahan akan dilaksanakan sorenya dan resepsi nya pada malam hari. Seperti rencana, mereka hanya mengundang teman dekatnya untuk acara sore ini.

Karena mereka sekalian akan melakukan fotoshoot. Mereka melakukan nya di outdoor yaitu di sebuah pantai di Aussie yang sudah mereka booking.

Yang hadir hanya keluarga Rayhan dan Laura serta teman mereka. Sangat privasi dan mereka bebas melakukan apapun.

Bianca dan teman temannya memakai pakaian sama. Jangan lupakan Jasmine dengan 2 anak ini, ia juga memakai pakaian senada dengan Bianca dan yang lainnya.

Keempat perempuan itu menghampiri Laura yang sudah siap dengan gaun putihnya dan rambut yang menjulang panjang. Ternyata rambut Laura sedikit berbeda dengan warna tambahan yaitu hitam membuat rambut pirangnya sedikit berwarna.

Keempat perempuan itu sibuk membantu Laura. Semuanya sibuk hingga akhirnya selesai. Mereka membawa Laura ke aula dengan nuansa hijau karena mereka akan melakukan fotoshoot terlebih dahulu.

Keempat perempuan itu ditambah dengan Laura sedang melakukan fotoshoot dengan nuansa hijau karena mereka tak berani turun ke pantai. Ya kalian tau, gaun mereka sedikit ribet. Ditambah dengan heels nya.

Mereka tertawa tawa menikmati acara dan setelah mereka rasa cukup, mereka pergi ke bawah. Ya tentunya, mereka berganti pakaian dulu dengan gaun yang lebih pendek.

Mereka membawa Laura melewati pasir pasir dengan banyak tatapan dari banyak orang yang disana

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Mereka membawa Laura melewati pasir pasir dengan banyak tatapan dari banyak orang yang disana. Gaun yang Laura pakai tidak menyapu lantai sekarang ini. Karena tentunya menyesuaikan dengan tempat.

Mata Rayhan dan Laura bertemu

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Mata Rayhan dan Laura bertemu. Ah, sebentar lagi mereka akan menjadi suami istri. Mereka sama sama malu mengingat hal itu.

Keempat perempuan itu akhirnya sampai membawa Laura ke mimbar. Mereka pun duduk di tempat yang disediakan. Mereka mengikuti ritual hingga akhirnya sang pemimpin memberitahu bahwa Rayhan dan Laura telah resmi menjadi suami istri.

LAURATempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang