Part 21 - Bayi

958 64 5
                                    

Setelah kejadian Lidya mengalami diare, ia pun harus bed rest selamat dua hari dikarenakan ia terkena virus yang disebabkan oleh makanan dan juga tempat makan yang kurang bersih. Selama dua hari itu pun Lidya dirawat di rumah karena penyakitnya tidak perlu sampai rawat di rumah sakit.

Lidya di rumah hanya boleh makan, mandi, tidur dan juga sesekali belajar terkait olimpiade yang ia ikuti. Ia benar-benar tersiksa dengan makanan yang diberikan oleh ketiga kakaknya, sayuran dan juga buah harus selalu habis dimakan oleh Lidya. Perut Lidya pun juga harus selalu terisi jadi disarankan ada snack di jam-jam tertentu. Jane sangat memerhatikan makanan apa yang masuk ke mulut Liyda. Minuman yang diperbolehkan hanyalah air putih dan juga Juice buah sedangkan Lidya hanya memakan makanan sehat. 

Setelah berat badan Lidya naik 7kg dan ia berhasil menurunkan berat badannya, lagi-lagi saat ia sakit ketiga kakaknya tidak berhenti memberikan ia makanan sehat. Lidya hanya mengangguk patuh ketika kakaknya menyodorkan makanan, ia tidak peduli lagi dengan berat badannya. Selama ketiga kakaknya tidak marah, ia akan menuruti semua perintah ketiga kakaknya. Pasalnya setelah kejadian Lidya mengalami diare, ketiga kakaknya tidak pernah membahas hukuman Lidya karena kondisinya yang masih lemas dan butuh istirahat.

Saat ini keadaan Lidya sudah sangat membaik namun kata dokter Lidya minimal harus beristirahat 3 hari, jika sudah membaik maka Lidya boleh beraktivitas kembali. Sekarang ini mereka sedang menyantap sarapannya, lagi-lagi Lidya harus memakan semua sayuran dan buah yang dihidangkan. Lidya hanya bisa memakan perlahan, sesungguhnya ia ingin memuntahkan isi makanan yang ada di mulutnya. Namun, tatapan tajam dari ketiganya sangatlah membuat Lidya semakin takut

 Namun, tatapan tajam dari ketiganya sangatlah membuat Lidya semakin takut

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Affection (?)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang