[Follow yukk bagi yang berkenan, aku ngarepin vote komennya jugak ehehe..tapi gak maksa kok, yang penting kalean enjoy bacanya]
Jadi ini bisa dibilang lanjutan dari cerita The Way of Song, masih dalam universe yang sama wkwkwk.
Idolish7 yang meraya...
"Tak biasanya kau kesiangan juga Iori" tanya Riku heran
"Kami hanya tidur larut" jawab Iori seadanya
"Kalau begitu mari kita sarapan" Sogo datang membawa masakannya yang sudah siap
"Oh Sogo maaf membiarkanmu masak sendirian"Mitsuki merasa bersalah
"Tidak apa apa, sesekali tidak masalah Mitsuki"
Sarapan dimulai dengan semua orang yang sibuk dengan makanannya masing-masing
"Minna aku dan Iori akan keluar" ujar Mitsuki tiba tiba
Nagi yang mendengarnya menyemburkan minumannya yang masih diminum, Sogo menjatuhkan sendoknya, Tamaki ternganga hingga makanannya jatuh, dan Riku menjatuhkan gelasnya
Semua menatap Mitsuki tidak percaya, "Ahahaah tenang semuanya, ini tidak sekarang. Aku hanya bercanda tenang saja" ujarnya tak yakin di akhir
"Mikki itu tidak lucu" ujar Tamaki bersungut kesal
"Jangan pernah bercanda seperti itu lagi" ujar Riku menatapnya serius
Sementara Iori hanya terdiam mengamati, Sogo dan Nagi sama sama merasa sesuatu yang janggal.