Beberapa hari kemudian -
**
*
Danu sedang berbaring santai di tempat tidurnya dengan mata yang fokus di langit-langit kamarnya sambil memutar-mutar mainan kunci kesukaanya.
"besok ulang tahunku, apa sarina akan datang mengucapkanya? " Batin Danu
Saat masih asik termenung, Danu di ganggu oleh sesosok pemaksa yang berada di rumah itu siapa lagi bukan Salsa sang adik yang sudah bertengger di kasurnya dengan menatapnya sambil tersenyum. Sementara orang yang ditatapnya kini hanya memutar matanya malas
"kalau masuk itu ketuk dulu! " tegur sang kakak
"hehe.... Sorry kak! " ucap nya sambil nyengir menggaruk tengkuknya yang tak gatal
"ada apa?! " tanya sang kakak
"kak, sudah bilang ke mami dan papa belum kan besok ulang tahun kakak? " tanya sang adik penasaran
"udah sa tenang aja, papa setuju! Ya udah siap-siap aja gih sana" ucap sang kakak
Dengan rasa senang ia memeluk sang kakak gemas dan mengucapkan terimakasih setelah itu ia pergi kembali ke kamarnya dan mempersiapkan hari esok dan mungkin saja malam ini ia akan mimpi indah dan nyenyak
Sementara sang kakak hanya menggelengkan kepalanya melihat tingkah sang adik yang teramat manja kepadanya
Malam ini Danu tampak gelisah dan tidak tenang ia berusaha untuk tertidur dengan nyenyak namun matanya enggan untuk tertutup ia menuju balkon yang berada di kamarnya dan menadahkan kepalanya ke arah langit dan melihat bintang dan bulan tampak beramai-ramai menyinari bumi namun sinar mereka tak cukup terang hingga hanya terlihat cahaya tersebut tampak sangat redup.
Udara dingin menggeliat menyentuh di kulitnya, ia segera menutup pintu dan masuk ke kamarnya
Dan setelahnya ia pun tertidur lelap hingga pagi menyingsing dan mengganggu tidurnya karena cahayanya yang amat silau.
Paginya sang adik datang dengan riangnya serta kue yang telah di tancapkan lilin dengan api yang sudah dinyalakan
Happy birthday to you...
Happy birthday to you....
Happy birthday....
Happy birthday....
Happy birthday to youu....Nyanyi sang adik merayakan ulang tahun sang kakak
Mendengar bising-bising yang ada dikamarnya akhirnya ia pun terbangun dengan kue serta lilin yang menyala akhirnya matanya terbuka sepenuhnya
Dan tersenyum melihat tingkah sang adik yang menunggu ia untuk meniup lilinya
"kak, aku pegel ini! " ucap sang adik mengkode sang kakak dengan kue yang di tanganya
"tiup dong kak, sebelumnya doa dulu" katanya
"iya-iya deh! " akhirnya ia meniup lilin tersebut dan sebelumnya membuat permohonan
![](https://img.wattpad.com/cover/174177781-288-k361832.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
l love mermaid
Teen Fictionkenyataan hidupnya sangatlah pahit . sarina dewi sekar seorang anak manusia yang dipilih oleh ratu neptuna Kerajaan yang amat disegani oleh kerajaan-kerajaan yang berada dilautan Kisahnya yang bermula saat ia genap berusia 16 tahun. Disaat ulang t...