Hi, thanks for staying!
How are you guys? I hope you're good.
Apa kalian masih memiliki ketertarikan dengan cerita ini? Jika ya, ada kabar baik untuk kalian.
Saya ingin melanjutkan cerita ini, karena sejujurnya saya juga tidak bisa melepaskan pikiran saya dari kisah Hope dan Kaivan serta High Class.
Ada kelanjutan cerita mereka dengan versi yang sudah lebih dewasa dan sudah memiliki kehidupan yang berbeda dari sebelumnya.
Jika kalian masih ingin cerita ini berlanjut, let me know. Beritahu saya jika kalian mau cerita ini berlanjut, dan jika tidak, saya akan tetap melanjutkannya.
Terima kasih para pembaca yang masih ingat dan tidak pernah melupakan cerita ini.
See you in the next season.
KAMU SEDANG MEMBACA
The High Class
Fiksi Remaja"We didn't choose to live like this." - Hopely Janetta Selamat datang di kisah seorang gadis remaja yang memiliki kehidupan yang berat, bahkan dia mengalami kemalangan sejak dari dia dilahirkan. Saat tumbuh beranjak dewasa tanpa kasih sayang dan per...
