Little do you know How I'm breaking while you fall asleep Little do you know I'm still haunted by the memories Little do you know I'm trying to pick myself up piece by piece Little do you know I need a little more time
Seohyun menatap sosok lelaki yang terlelap itu dengan sendu, sudah menginjak dua bulan ia menjadi istri tetapi hingga detik ini. Sekalipun ia belum dapat melupakan kejadian tiga bulan lalu, bahkan entah kenapa rasa bencinya membuncah karena lelaki itu ia kehilangan sosok yang begitu berharga bagi hidupnya.
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Mengambil jubah tidurnya, Seohyun memilih untuk keluar dari kamar mereka menuju ke pantry. Mungkin sebaiknya ia membuat sesuatu yang manis untuk kembali menenangkan hati dan pikirannya yang kalut.
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Sayangnya begitu ia membuat teh hangat dan duduk diatas sofa lembut, wanita itu sibuk berkelana mencari serpihan-serpihan masa lalu yang masih membayanginya.
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
"Apa yang kau...lakukan disini.." bisik Seohyun terbata sebelum kembali terbatuk hebat, mencoba menyesap udara bersih untuk membuang rasa sesak setelah hampir terbunuh karena terjabak pada ruangan yang telah terbakar. Tetapi bukan itu yang saat ini ia hiraukan, tetapi sosok Kyuhyun yang menyelimuti tubuhnya dengan mantel lelaki itu. Tak lupa Kyuhyun juga menyerahkan sebotol minuman yang telah ia buka.