Hari jadi!

3.7K 264 15
                                    


mall sore ini terlihat cukup ramai dan salah satu di antar keramaiin itu adalah pasangan suami istri yang tengah bergandengan bersama menuju store perlengkapan bayi

" selamat datang bapak ibu"

salma melemparkan senyumnya membalas sapaan padanya dan suami. maka setelahnya kedua calon orang tua itu saling bersisian mengikuti pengawai toko

" bu ini ada beberapa box baby dengan berbagai ukuran, ibu bisa memilih mau seperti apa, atau jika ibu ingin menambahkan nama ibu bisa costem" ucap pegawai

salma sedikit berputar melihat beberapa box yang tertera, mencari yang terbaik untuk sang buah hati

" kak aku mau ini tapi warnannya cewek banget ini, kalau nanti ternyata adek cowok gimana?"ucap salma mengadu pada rony

" mbak ini ga ada warna netralnya kah?" tanya rony

" ada pak, tapi sisa warna coklat saja yang ada" jawab pegawai toko

" yaudah mbak saya mau yang itu aja" seloroh salma semangat

rony tersenyum melihat keantusiasan istrinya setelah beberapa hari ini wajahnya tak pernah di hampiri senyum manis itu lagi

" hal terindah di dunia adalah sipit matamu ketika tersenyum, maka teruslah tersenyum sayang"*batin rony memandagi lekuk wajah salma

selesai dengan urusan box baby, bak mandi, stroler dan perabotan besar lainnya kini salma dan rony bertolak pada bagian paling mengemaskan yakni deretean baju-baju mini yang mengantung rapih disana

" akhhh lucu banget kak" ucap salma meremas lengan rony

" iya, apalagi kalau nanti adek yang pakai sayang" balas rony membayangkan hal manis yang dapat terjadi nantinya

salma berjalan pada deretan baju baby born mengambil beberapa lembar baju yang menurutnya mengemaskan sementara rony sudah hilang entah kemana

" kak ini bag--" ucap salma terpotong
" kak, kak rony" panggil salma memunculkan kepalanya di antara rak yang ada

lama mencari salma masih tak menemukan keberadaan rony sampai seorang pegawai menghampirinya....

" ibu salma yah?"

" iya, ada apa mbak"

setangkai bunga mawar merah diberikan pada salma membuat sang empuh kebingungan

" ikutin petunjuk bunga ini yah sayangku" …ayah ony

sesuai intrupsi salma mengikuti apa yang di arahkan pada tangkai bunga ditanggannya hingga kini tangan salma benar-benar full dengan bunga mawar

salma menutup mulutnya tak percaya, matanya berkaca-kaca melihat apa yang berada di hadapannya saat ini

kue dengan lilin bertuliskan
" happy birthday" dibawa oleh rony menuju salma, tak lupa sebagai pemanisnya rony menyayikan sebuah lagu untuk sang istri tercinta

" happy birthday bunda, is you all the best. terus menjadi pribadi yang berhati malaikat sayang, aku bersyukur bisa menjadi pemeran yang ikut dalam kisah kisahmu sayang"

" maaf jika karena bertemu dengan diriku kamu harus terjebak dalam situasi pelik seperti ini, banyak sudah tangis yang kamu keluarkan maka dari itu izinkan mulai hari ini, di hari kamu terlahir kembali ke dunia ini menjadi ajang kebahagiannmu menghampiri" ucap rony panjang lebar

salma menaruh bunga di tangganya pada kursi yang berada di sana, wanita cantik dengan perut buncit itu langsung saja masuk ke dalam dekapan hangat sang suami tercinta

" terimaksih banyak kak, terimaksih kamu selalu berhasil buat aku bahagia, berkat kehadiranmu aku bener-benar merasa dicintai kak, bahkan bukan cuman dari kamu tapi dari keluargamu juga hiks hiks"ucap salma terisak di bahu tegap rony

nabila yang juga sudah ada di sana bersama paul dan kedua orang tua mereka berdiri tak jauh dari kedua manusia yang sedang menunjukan rasa cinta lewat kata-kata manis

bunda nisa bersama dengan ayah gery maju menyambut peluk dari salma yang sudah banjir air mata bahagia

" selamat bertambah usia putri kecil ayah bunda" ucap bunda nisa mengusap punggung salma sayang

" terimaksih banyak bunda, ayah. berkat cinta kasih kalian yang begitu luar biasa mengajarkan salma bahwa tidak semua manusia itu jahat" tutur salma tersenyum

" tiup dulu kali nih lilin sal" pekik nabila dari belakang tubuh salma

salma berbalik kembali menuju rony melantunkan doa dalam diam lalu meniup lilin yang sudah hampir setengah

" happy birthday adek abang, jadilan ibu yang bijaksana untuk calon ponakan abang" ucap paul mengusap sayang kepala salma

" happy birthday sal, maaf dulu aku pernah jahat sama kamu, kini saatnya kamu bahagi karena para benalu sudah habis tak tersisa"imbuh nabila tersenyum manis

" tank you bang, nab" balas salma

setelah moment manis kejutan dari rony dan keluarga mereka memutuskan untuk kembali ke store perlengkapan bayi guna membayar semua belanjaan mereka

sebelum pulang pun keluarga itu mampir makan malam terlebih dahulu di salah satu restoran ramen sesuai dengan keinginan para wanita disana.



***
Lapak author

Hai guys dukung terus karya salma dan rony jadikan interaksi mereka mood booster untuk kita

author kembali setelah menghafalkan tabel periodik beserta lkpd statistika selesai huhuhu

boleh juga salma rilis tiba-tiba agak shock sisanya sik shak shock

Keep streaming.
mengapa-rony parulian
sepenuh hati-rony parulian
bunga hati-salma salsabil
rumah-salmas salsabil
boleh juga-salma salsabil


jangan lupa vote dan komentarnya yaw warga 🐳


SEE YOU 🙌




DUA GARIS Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang