18. Entahlah

479 116 38
                                    

3 Desember 2017

Entahlah... sekarang gw sedang merasakan apa?

Entahlah... yang jelas ini tidak mengenakkan...

Beberapa minggu belakangan ini gw menjadi seseorang yang penuh ketakutan dan penuh kekhawatiran...

Takut dan khawatir tentang apa? Entahlah... gw ga tau jawabannya dan itulah masalahnya..
Walau sebenarnya hanya diri gw sendiri yang paham dan tau apa sebenarnya maksud dari tulisan gw ini.

Terkadang dalam situasi seperti ini gw ingin lari... tapi entah kemana.

Melihat apa yang tidak bisa dilihat oleh kebanyakan orang. Merasakan apa yang tak bisa dirasakan oleh kebanyakan orang, membuat gw rasanya ketakutan dan khawatir berlebihan.

Gw sedikit tersiksa... terenyuh... terluka... sensitif... lebih mudah menangis dan cengeng.

Menatap satu persatu keluarga.. melihat apa yang tersembunyi dari lapisan pertama yang bisa dilihat orng kebanyakan. Rasanya ingin melindungi tapi apa daya hanya sampai bisa melihat.

Merasakan keadaan yang akan mulai gelap, tapi tidak mungkin bs memberi tahukan pada semua orang bahkan orang terdekat...mustahil!!!

Sekarang... setiap gw bertemu dengan orang yang gw kenal ataupun yang baru kenal... gw menangis di hadapan mereka karna apa... semua terpampang nyata.. namun mereka tak percaya...

Hidup itu sebatas yang terlihat mata...

Padahal segala itu punya lapisan...

Huuufffftttttt... kelelahan ini entah dibayar dengan apa... tidur? Nyatanya semua isyarat juga diucapkan dalam tidur...

Jadi gw harus apa?

Entahlah...

Entahlah...

Entahlah...

All About SUGAMINNATempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang