P R A K A T A

119K 12.1K 3.7K
                                    

Hallo Yorobun

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Hallo Yorobun.

Senang sekali akhirnya kita bisa dipertemukan di sini. Aku cuma mau mengingatkan kepada Bunda dan Bapak sekalian bahwa di sini kalian boleh rusuh, hehe.

Menulis cerita ini sebenarnya tidak pernah ada niat khusus, lahir karena rasa ingin dan mulai ditulis sampai akhirnya aku memutuskan berani untuk publis.

Aku tidak menjamin ini cerita humor x fantasi x misteri paling bagus, tapi aku yakin tidak akan mengecewakan kalian semua.

Jangan lupa add ke library!

--=*=--

Tokoh - Tokoh Utama di EWK :

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


Tokoh - Tokoh Utama di EWK :

1. Diyat : Om-om paling percaya diri sekaligus baik hati (kata orang-orang Mandala Sari sih begitu).

2. Asti : Perempuan paling cablak yang pernah ditemui, tapi bukan spesies makhluk purba. Bukan tipe anak baik dan patuh pada orangtua, katanya kalau marah suka garuk pintu-k-a-t-a-n-y-a.

3. Rian : Laki-laki yang kadang pinter, kadang pinternya minimum, kadang gemes, kadang minta dibanting-dollar, haha. Jago bikin kopi juga jago bikin emosi si Asti.

Lain-lain ; Tokoh-tokoh pendukung akan kalian jumpai, silakan simpulkan sendiri nanti.

--=*=--

Genre Cerita Campuran :

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Genre Cerita Campuran :

1. Fantasi

2. Komedi

3. Misteri

--=*=--

Blurb :

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Blurb :

Warung kopi dengan tulisan besar "Yang Kusayang" itu adalah warung kopi saya. Baru satu minggu beroperasi di kawasan Mandala Sari. Sebentar ... suara teriakan apa itu?

"Awas!!!!"

BRUK!

Gara-gara pekerja di warungnya menabrak pintu Yang Kusayang, Diyat dengan sangat terpaksa harus menggantinya dengan pintu baru.

Mulanya tidak terjadi apa-apa, tapi ketika mereka terbangun dari tidur, Diyat, Asti dan Rian harus dihadapkan pada permasalahan warung kopinya yang berpindah tempat!

Ekspedisi Warung Kopi, baru saja dimulai!

--=*=--

Pesan Pai Ganteng :

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Pesan Pai Ganteng :

Turunkan ekspektasi kalian pada cerita ini karena kita hanya akan berekspedisi. Buang yang buruk, pulung yang baiknya. Ngokey? Ngokey.

Mau dibikin GC Pelopor Anti Insecure nggak nih? Buat dukung Om Yati. Kalau enggak ya udah.

=====*=====

Komentar-komentar kalian sangat aku tunggu Bund, Pack.

=====*=====

Salam:
Pai

Ekspedisi Warung KopiTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang