Prologue

12.8K 120 5
                                    

"Sekarang kau sudah menjadi istriku, tapi kau tidak akan pernah mendapatkan hakmu sebagai istri. Akan kubuat kau menderita seumur hidup layaknya neraka." -Julian.

"Memangnya hidup di neraka itu seperti apa? Aku ingin merasakannya." -Ayana.


______________________________________

Hai!!

Ketemu lagi sama aku di ceritanya Ayana. Alias adeknya si Jer.

Ini cerita keduaku setelah novel "The True Love"

Di novel The True Love juga ada Ayana-Julian, tapi gak terlalu dijelasin.

Gimana nih awalannya?

Menarik, gak?

Terimakasih kalau seandainya ada yang mau baca. Meski ceritanya terkesan amburadul ini.

Terimakasih yang bermurah hati memberikan dukungan untukku.

Maaf kalau ada nama dan tempat bila ada kesamaan.

Btw, sebenarnya dulu pernah publish, cuma di-unpub buat revisi ceritanya sekaligus ada beberapa faktor lainnya juga, diantaranya:

1. Karakter Julian dan Ayana bener-bener melenceng parah dari yang ada di pikiranku.

2. Alur sebelumnya bener-bener ngawur banget, padahal aku paling suka sama novelku yang satu ini. Cuma pas baca ulang kok gak dapet feel-nya 😭

3. Minim adegan action padahal genrenya action, makanya aku tambahin lagi sedikit konflik di pertengahan.

Oke, mungkin segitu aja alasan aku rombak ulang dari awal. Intinya di novel Julian menurutku lebih seru lah dibanding si Eva-Jer yang ceritanya agak alay😝(jangan hujat, pliss, wkwk)

Btw satu lagi guys, aku mau jelasin dikit nih antara rentang waktu di novel ini sama novel TTL biar gak bingung dan gak ada pertanyaan kenapa di sini kejadian pembantaiannya kok enam tahun lalu sedangkan di TTL lima tahun lalu.

Guys ... lima tahun itu saat Jericho masih belum nikah sama Eva. Terus, sekarang kan udah nikah, udah ngelewatin konflik, plus udah punya Leon pula, otomatis waktunya bertambah dong. Nah, aku kisarin tambahan waktunya sekitar satu tahunan. So, semua peristiwa dan usia para tokoh juga bertambah satu tahun.

Jangan pada bingung ya.

Satu lagi kelupaan, buat gaya bahasa Ayana-Julian pake bahasa agak baku, ya. Soalnya kalo bahasa informal tuh kayak agak aneh aja gitu, apalagi Julian orang Italia. Bukan cuma interaksi antara Ayana-Julian aja kok, tapi sama Jericho dan Thomas juga aku ubah baku biar nyesuaiin. So, Ayana ngomong informal cuma sama temen dan keluarga Indo asli aja, ya, sisanya bahasanya baku.

See youu ...

#LAGI DIREVISI ULANG#

Jebakan Sang Mafia [Completed]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang