7 Januari 2019
Gw inget banget, pas zamannya film Eiffel I'm in Love pertama kali rilis, gw semacam tertegun pas tahu itu diangkat dari novel;
"Gw mau punya novel booming kayak gini! Difilemin, disukain banyak orang, dibahas di sekolah-sekolah..."
.
That was me. A teenage-me 😌 skrg juga masih teen sih cuma angka depannya beda BAHAHAHA---oke kita skip!
.
.
.
Then, we had Harry Potter. Hahahha, film yg berangkat dari novel juga, bruh! Maka gw ganti sosok lagi yang dipuja;
"Gw mau nih, punya novel berseri, semuanya booming! Jadi Kaya Raya, terkenal, jutaan kali cetak ulang dan bahkan ada versi braille-nya tuh novelnya! Ada fanfic-nya di mana-mana!"
.
That was me. Not a girl, not yet a woman (?) #apaandeh wkwkk
.
.
.
Aaaand years after that, ketika gw lagi mencari makna hidup, Allah Tabaraka wa Ta'ala ilhamkan my-Ukhtayya untuk kirim link webnya Ust. Salim A. Fillah! Dan dasar tukang baca, setiap Hari gw buka. Setiap konten di sana, gw baca. Gw lahap tanpa sisa. Dan setelah itu...
.
Gw tertegun;
"Lo hidup buat apa, Essy? Apakah tulisan lo bermakna untuk orang lain? Apakah setelah orang-orang menggunakan waktu berharga mereka untuk membaca apa yang lo jadikan karya, maka makna hidup mereka menjadi Kaya? 'Bukan cuma Amal yang Jariyah. Tapi ada juga Dosa yang Terus Mengalir', kata Ust. Salim di webnya. Tulisan lo mencerdaskan atau bikin bodoh orang? Menulis itu untuk Kaya atau untuk Mengabadikan Jiwa?"
.
.
.
Ternyata BERAT ya, BOSQU! 😭
Alhamdulillaah pas masa2 awal bersemangat nulis dan mulai dapat respons dari orang-orang di luar circle gw, Allah mempertemukan gw dengan banyak orang Hebat yang ngingetin untuk Keep on The Track. Doain terus ya, semoga Allah Tabaraka wa Ta'ala pahamkan Islam dengan baik, mengikat adalah dengan mencatat dan menuang dalam fiksi adalah Cara Gw Mencatat 😭, dan jadi bermanfaat. DOA kalian is amazingly beautiful! 💖 Allaahumma bariklahum 😍
.
And this is me; si Suka Nulis yang Berharap Semoga Selalu Suka Baca Bacaan Bermanfaat 📚
.
Menulis, adalah Pertaruhan.
📝 #uniessy
KAMU SEDANG MEMBACA
CLUE
NonfiksiWhatsoever, just write! Coretan dari Facebook yang disalin ke sini. Isinya cuma pemikiran sederhana plus penggiringan opini yang kemudian jadi penyemangat. Dulu dibiasain nulis pemikiran gitu haha sekarang alhamdulillaah sudah ada wadahnya yg lebih...