Chapter 137 (S3)

17 12 0
                                    

"Mannequin?? "

Mannequin itu yg patung biasanya ada di toko baju itu kan ya? Yg buat jadi model pakaian yg di jual?

"Kau takut pada itu? " Tanyaku tak percaya

Bagaimana mau percaya orang yg membunuh banyak orang tanpa rasa takut masa takut pada benda mati begitu

"Iya.aku sangat takut pada itu" Balasnya

"Seberapa takut? " Tanyaku

"Setidaknya aku tak bisa mengangkat wajahku saat melihat nya" Balas putri marcella

Setakut itu kah?!

"Mannequin itu kan tak punya wajah. Karena itu dia jadi sangat mengerikan" Ucap putri marcella

"Tapi kau membunuh banyak orang . Apa kau tak takut pada mayat mereka? " Tanyaku

"Tidak sama sekali"

Eh????

''kenapa!?. bukankah itu jauh lebih seram!?''seruku

''elissa ,mayat jika ia bergerak lagi itu artinya dia belum benar-benar mati. Sedang kan mannequin itu sejak awal adalah benda mati jika tiba-tiba bergerak jelas akan jadi sanget mengerikan''jelas putri marcella

Aku tak paham lagi dengan pola pikir orang ini...

''selain mannequin ada lagi yg anda takutkan?''tanyaku

''boneka kak levi''balasnya

''ya?''

Kak levi?.bearti kakak nya tuan putri?.dan lagi levi..aku seperti pernah dengar nama itu.....

''kakak keduaku punya hobi membuat boneka dan semua bonekanya itu sangat mengerikan''ucap putri marcella

Ah!...aku ingat sekarang . Dia kakak putri marcella yg mati akibat ledakan mana kan?.

''di tambah bonekanya itu suka bergerak sendiri.jelas itu menjadi semakin mengerikan''ucap putri marcella yg membuatku ikut merinding membayangkannya

''i..itu seram''ucapku

''iya kan.kau belum lihat saja. kalau lihat kau akan lebih paham''ucapnya

Tidak..aku malah jadi tak mau melihatnya..

''elissa sendiri. Apa yg kau takutkan?''tanyanya

''eh?.aku?''

''aku takut pada senjata dan juga tempat sempit nan gelap''ucapku

Eh!?..KENAPA AKU MALAH KASIH TAU KELEMAHANKU JUGA!?

''anak-anak sekali ya''ucapnya

''anak-anak?''

''kebanyakan anak-anak juga takut begituan. Tenang saja,seiring berjalannya waktu ketakuta itu perlahan akan menghilang''ucap putri marcella

''begitu ya..'' ucapku lalu bersandar padanya

''apa kau juga takut pada itu saat masih kecil?''tanyaku yg tak langsung di balas olehnya dan hanya terdiam sesaat

....'' putri marcella?''panggilku karena ia tak merespon pertanyaanku barusan

''dari pada takut..aku lebih punya kenangan buruk pada itu''ucapnya

Kenangan buruk?...

''....elissa kau mungkin tak tau,atau mungkin kau sudah pernah mendengar rumornya''ucapnya sambil tersenyum tipis

Rumor mana yg ia maksud?.rumor soalnya ada sangat banyak hingga aku tak tau

''aku membunuh ibu asuhku sendiri saat aku kecil''ucapnya yg membuatku tersentak

Elf Princess (S2 & S3)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang