Assalamu'alaikum🌻
Para reader's🍁
Hari-hari terlewati sekarang satu bulan pernikahan gus azzam dan alya. Meskipun banyak masalah kecil, cekcok, dll. Tapi mereka menghadapi nya dengan sabar. Pagi kini alya melaksanakan Ujian buat kenaikan kelas 12 dan bertepatan dengan ulang tahun alya yang ke 18. Kini di pondok darunnajah mengadakan haflah untuk kelulusan santriwati dan santriwan kelas 12 dan kenaikan kelas buat kelas 11 dan 10.
Kini semua santriwan dan santriwati bergotong royong membersihkan pondok, dan membantu menata persiapan buat nanti malam. Sementara kini alya, rahma, adel, faiza senang disuruh membersihkan kamar mandi karena tugas mereka yang disuruh oleh umi nisa sudah selesai dan mereka inisiatif membersihkan kamar mandi santri Wati putri.
Alya kini membersihkan bagian luar kamar mandi dan tepat nya ada di halaman samping, lalu Adel, Faiza dan Rahma mereka kini sedang di dalam kamar mandi nya mereka telah selesai membersihkan nya jadi mereka mengambil sesuatu disana. Adel,Faiza dan Rahma yang telah selesai dengan rencananya kini pun mereka keluar dan melihat Alya yang menghadap ke tembok jadi mereka lebih gampang menjalankan aksinya. Saat waktunya pas dan mereka.....
Byurrr.....
Alya disiram dengan air tersebut dan tak lupa faiza menaburi tepung di badan alya. Mereka membawakan gamis untuk alya dan baju baju ganti untuk mereka karna sudah mereka siapkan.
"Astaghfirullah kalian" Ucap alya kaget yang badan nya sudah seperti adonan bakwan.
"Mabruk Alfa mabruk ala" Ucap rahma dia berani mengucapkan 'selamat ulang tahun' pakai bahasa Arab karna mereka sedang di luar kamar mandi.
"Selamat bertambah umur ala nya paija, dan doa yang terbaik buat kamu" ucap Faiza.
"Barokallah fi umrik alya" Ucap adel pun mengikuti m
Mereka kini tak ada yang berani mendekati alya karna tubuh alya berlumuri tepung dan telor. Kalian bayangin saja gimana malunya alya. Mereka terus menyirami alya, lalu Rahma menyirami alya dengan air, faiza melumpuri alya dengan tepun dan adel melumpuri alya dengan telor dan kecap.
"Isshh udah udah kalian berhenti" ucap Alya yang sudah berlumuran tepung itu. Setelah itu mereka berhenti dan Rahma menunjukkan bahwa di dalam sudah ada baju mereka pun lalu masuk ke kamar mandi itu. Setelah selesai mengganti bajunya mereka melihat lantainya kotor lagi lalu mereka tertawa kecil dan membersihkan. Setelah selesai mereka pun keluar dari kamar mandi lalu berdiam sebentar disana.
"Makasih kalian" Ucap alya lalu memeluk ketiga temannya eh ralat sahabatnya.
"Udah ah pelukan nya, mau magrib nih kita kembali dan ambil mukenah ini juga udah selesai. Dan kita tunggu di depan masjid" Ucap rahma yang diangguki alya dan yang lain.
Mereka kini pulang ke asrama tapi tak dengan alya. Alya kini berjalan ke ndalem sambil membawa pakaian kotornya dengan dibaluti keresek.
"Assalamu'alaikum" Ucap alya sambil masuk ke rumah.
"Waalaikumsalam" Ucap gus azzam yang baru turun dari tingkat.
KAMU SEDANG MEMBACA
ALZAM [END] REVISI
Teen Fictionseorang santriwati bandel dan susah diatur sama ustadz dan ustadzah. langganan hukum bikin semua ustadz-ustadzah geleng-geleng dengan kelakuan nya siapa lagi kalau bukan Balqis Khansa Alya. Alya santriwati paling bandel di pondok darunnajah, santri...