34

8K 667 82
                                    

selamat hari minggu untuk semua~

"sayang,"

"kamu marah karena aku beli motor baru?"

(namakamu) masih tidak menjawab.

"sayang, aku gatau kamu diemin aku gini karena apa, jadi please kasih tau aku kalo emang aku salah. jangan diemin aku gini," ucap iqbaal polos.

"sayang," iqbaal masih berusaha membuat (namakamu) membuka suaranya.

"kamu kenapa beli motor lagi?" tanya (namakamu) setelah terdiam cukup lama.

"jadi gini sayang aku mau cerita," ucap iqbaal menghela nafas. "itu motor aku pesen udah beberapa bulan lalu, sampai aku sendiri lupa kapan pesennya. rencananya aku beli motor itu buat ulang tahunku, sebagai kado buat diri sendiri. tapi pas aku ulang tahun kemaren kamu juga kasih aku motor. dan aku bersykur-"

"bersyukur karena koleksimu nambah?" sela (namakamu) dengan muka masam.

iqbaal menghela nafas. "aku bersyukur karena kamu tau apa yg aku pengen. kamu memang paling tau aku sayang,"

(namakamu) menaikkan alisnya.

"terus karena kamu udah beliin aku motor baru, aku jadi lupa sama motor ini sampe tadi siang ada pemberitahuan kalo motornya udah dikirim ke rumah,"

"terus?"

"terus kamu ngambek sama aku,"

"karena?"

"karena aku beli motor lagi yg aku sendiri juga lupa kapan belinya,"

"terus itu motor 5 di garasi mau buat apa?"

"buat dipake sayang. kan sapa tau mang udin atau mbak tari,"

"baal jangan bercanda. kamu kira mang udin, mang jajan atau bahkan mbah tari mau pake motor gede kayak gitu," ucap (namakamu) sebal. "mereka udah ada motor sendiri-sendiri. dan lagian mereka juga takut kalo kalo pas mereka pake motornya kenapa-napa,"

"ya jangan sampe lecet," gerutu iqbaal.

"namanya juga dipake jadi lecet wajar,"

"ya kalo motor biasa lecet gapapa sayang, ini lecet, biayanya setara satu motor baru buat mereka," gerutu iqbaal lagi.

"naah kan, mobil di jalan nyenggol motormu dikit aja, mobilnya yg minta maaf," ucap (namakamu) sarkasm.

mendengar ucapan iqbaal, (namakamu) membulatkan matanya. "berapa harga motormu?"

"yg mana?" iqbaal menaikkan alisnya bingung. motor mana yg (namakamu) maksud. ini aja baru 5, belum 10.

"yg item,"

"yg itu 50jt," ucap iqbaal polos.

"ga percaya," ucap (namakamu) tidak percaya.

"motor item yg dari kamu itu kan? kado ulang tahun?" tanya iqbaal memastikan.

"bukan itu ih," ucap (namakamu) sebal. "kalo itu aku tau. aku sendiri yg milih. itu aja udah mahal menurut aku,"

"terus yg mana?"

"yg item yg pertama kamu beli,"

"oh itu 300jt," ucap iqbaal polos.

"baay," suara (namakamu) tercekat. "kamu tau ga? uang segitu buat lahiran bisa 10x lebih. kamu mau buat kesebelasan kayak keluarga gledek juga bisa,"

iqbaal tersenyum. "kamu mau punya anak banyak?"

"engga," ucap (namakamu) sewot.

"itu tadi kamu bilang buat lahiran 10x,"

Pernikahan (completed)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang