1. Prolog

26.7K 466 16
                                    

Penghinaan sebagai anak haram sering terdengar menyakitkan di telinga Geraldo Martinez, terutama dari bibir Eva wanita yang membunuh ibunya dengan keji.

Meskipun Ayah nya menyandang nama Martinez sang penguasa lautan warisan kakeknya tetapi tunduk takut pada istrinya yang lebih dominan.

Bercinta dengan banyak wanita terhormat hanya untuk menjatuhkan harga diri wanita itu dan membuktikan bahwa ibunya tidak lebih rendah dari para wanita itu. 

Geraldo Martinez percaya bahwa ibunya melakukan semuanya demi cinta pada sang ayah, para wanita terhormat yang mengerang di bawahnya melakukan demi nafsu dan rela mengorbankan segalanya demi kepuasan . Termasuk harga diri nya sebagai wanita terhormat.

Setiap melihat wanita dari keluarga terpandang , hati Geraldo Martinez selalu dipenuhi nafsu kebencian,  tidak mampu menundukan wanita kuat dari keluarga Mac Griff membuatnya melakukan kejahatan dengan membuat wanita itu kecanduan dan itu merupakan dosa yang telah dilakukan nya.   Bertemu para iblis membuatnya harus menanggung segala dosa perbuatan nya.

Saat dibuang , diatas kapal perjalanan dari Eropa ke Amerika, para pekerja kapal yang dipenuhi nafsu birahi membuat harga dirinya sebagai pria hancur ,  kecanduan dan terbuang seperti sampah untuk dijadi kan pelacur  pemuas para pria pencinta sejenis.

Disaat tidak berharga justru seorang pria mengangkat nya dari kubangan lumpur dan sampah. Semua jasa pria itu harus dibayar dengan pengabdian semur hidupnya pada Xavier Moraless, setidak nya itulah janji pada diri sendiri.  Semua karena cinta yang timbul tanpa direncanakan ....seperti kejahatan  nya dimasa lampau.

Sang paman menugaskan Xavier untuk menyembuhkan Geraldo Martinez dan merawatnya setelah tahu pria itu masih memiliki kerabat dengan nya.

Hatinya melemah saat melihat pria tampan itu tertekan oleh ketergantungan dan hukuman yang menimpanya.

Cinta tidak bisa memilih , saat melihat nya kesakitan hati Xavier ikut merasakan rasa sakit itu.

Bisakah Xavier menerima masa lalu Aldo yang pernah dijamah banyak pria dan berjanji untuk menjaga nya  di sisa hidup nya.

Hanya cinta sejati yang bisa menjawabnya.....

devotionTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang