"Rose tolong absenin anak - anak Martadinata ya, terus lo cek semua isi tas mereka. Gua mau ngurusin anak-anak yang telat di depan gerbang." Pinta Eunwoo pada Rose.
Rose menganggukan kepalanya.
Saat ini memang sekolah mereka tengah mengadakan MPLS. Kebetulan Rose adalah PJ KRI Martadinata, sedangkan Eunwoo sebagai ketua osis merupakan Ketua Pelaksana kegiatan ini mempunyai tugas lain yang mendata siapa saja anak-anak yang datang terlambat.
"Lah Rose kok lo sendirian?" Tanya Donghyuk sembari menepuk pundak Rose. "Eunwoo mana?" Tanya Donghyuk kemudian.
"Lagi di depan gerbang. Ngurusin anak-anak yang telat." Jawab Rose seadanya.
Donghyuk mengerutkan keningnya mendengar jawaban Rose. "Seriusan depan gerbang?" Tanya Donghyuk lagi.
Masalahnya Donghyuk baru saja dari gerbang sekolah dan tak mendapati Eunwoo di sana.
"Lo kenapa?" Tanya Rose yang sadar akan perubahan air wajah Donghyuk yang terlihat bingung dan agak ketakutan.
"Rose!"
Rose dan Donghyuk menoleh ke belakang. Lagi-lagi pundak Rose ditepuk oleh seseorang. Dan kali ini adalah Eunwoo yang menepuk pundaknya.
"Nah ini orangnya." Ucap Rose kemudian.
"Kenapa?" Tanya Eunwoo bingung.
"Ini tadi Donghyuk nanya, lo dimana terus gua bilang aja lo lagi di depan gerbang buat-"
"Depan gerbang?" Potong Eunwoo dengan nada bertanya.
Rose menganggukan kepalanya.
"Kata siapa? Orang gua tadi di toilet kok." Timpal Eunwoo.
Bukan hanya Donghyuk, sekarang Rose jadi ikut bingung dan panik.
"Lah? Bukannya tadi lo nyuruh gue buat urus absensi anak-anak abis itu katanya lo mau ke gerbang buat ngurus anak anak yang telat?" Tanya Rose lagi. Untuk memastikan.
"Kapan gua ngomong kayak gitu? Orang gua aja tadi abis dateng langsung ke toilet." Jawab Eunwoo lagi.
"Iya Rose tadi di depan gerbang juga nggak ada siapa-siapa. Makanya gua bingung pas lo bilang Eunwoo di depan gerbang." Timpal Donghyuk menambahi.
"Lah terus yang tadi nyuruh gue siapa anjir???"
K0Y MAMPIR GAES ^________^
KAMU SEDANG MEMBACA
janggal; k-idols ✅
Hayran Kurgu[BOOK FOUR] another book of horror stories [mostly based on true story] started: 29 Juli 2018 finished: 19 April 2019